Munthe, Julies Carina (2012) PENGARUH PENGGUNAAN STRATEGI VIDEO CRITIC TERHADAP KEMAMPUAN MENGEVALUASI PEMERAN TOKOH DALAM PEMENTASA DRAMA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BERASTAGI TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.
2083111055 COVER.pdf - Published Version
Download (112kB) | Preview
2083111055 LEMBAR PERNYATAAN.pdf - Published Version
Download (573kB) | Preview
2083111055 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (152kB) | Preview
2083111055 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (93kB) | Preview
2083111055 BAB I.pdf - Published Version
Download (385kB) | Preview
2083111055 BAB V.pdf - Published Version
Download (207kB) | Preview
2083111055 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (109kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manakah yang lebih berpengaruh antara Strategi Video Critic dengan Strategi Kooperatif terhadap kemempuan mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama.Pengaruh ini dapat dilihat dari perbedaan hasil pembelajaran/kemampuan mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama pada siswa kelas VIII SMP Negri 2 Berastagi tahun pembelajaran 2012/2013 yang berjumlah 213 orang siswa. Sampel penelitian ini diambil secara random yaitu sebanyak 60 orang dari jumlah populasi.Metode dalam penelitian ini bersifat eksperimen two-group. Instrument penelitian adalah tes essay. Tes essay ini berupa soal mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama. Tes ini diujikan sebanyak 2 (dua) kali yaitu pretes dan postes. Karena penelitian ini bersifat komparatif, maka harga skor dibandingkan satu sma lain. Sebelum melakukan pengujian hipotesis lebih dahulu dilakukan pengujian data, kemudian uji persyaratan analisis yakni uji normalitas dan uji homogenitas.Dari pengolahan data diperoleh hasil kemampiuan mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama dengan strategi video critic dengan mean = 80,5, Standar Deviasi = 8,65, dan Standar Error = 1,60, Uji Normalitas Lhitung < Ltabel (0,0792 < 0,161), sedangkan kemapuan mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama memiliki mean = 64,67, Standar Deviasi 10,48, dan Standar Error = 1,94, Uji Normalitas Lhitung < Ltabel (0,0925 < 0,161). Homogenitas semua sampel = 1,47 < 1,85. Standar error perbedaan kedua mean Strategi video critic dengan strategi kooperatif = 1,9. Maka dapat dihitung to, to = 6,37. tt = 5% = 5,78 karena to yang diperoleh lebih besar dari ttabel yaitu 6,37 > 5,78 maka hipotesis nihil (Ho) ditolak dan hipotesis alternatif (Ha) diterima. Berdasarkan hal tersebut di atas, dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil kemampuan mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama menggunakan strategi video critic denagn hasil kemampuan mengevaluasi pemeran tokoh dalam pementasan drama dengan strategi kooperatif oleh siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Berastagi tahun pembelajaran 2012/2013.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | 410.071 Mun p |
Keywords: | kemampuan; video critic; drama |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools L Education > LC Special aspects of education |
Divisions: | Fakultas Bahasa dan Seni > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia |
Depositing User: | Mr Fifri Juanda Harahap |
Date Deposited: | 02 Sep 2016 04:13 |
Last Modified: | 03 Apr 2017 04:03 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/15110 |