Ambarita, Rufmana (2016) PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DI KELAS XI IS SMA PARULIAN 2 MEDAN T.A 2015/2016. Undergraduate thesis, UNIMED.
1.NIM.7123141129_COVER.pdf - Published Version
Download (126kB) | Preview
2. NIM. 7123141129_LEMBAR PERSETUJUAN.pdf - Published Version
Download (405kB) | Preview
4.NIM 7123141129_ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (239kB) | Preview
3.NIM.7123141129_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (277kB) | Preview
5.NIM.7123141129_DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (141kB) | Preview
6.NIM.7123141129_ DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (157kB) | Preview
7.NIM.7123141129_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (115kB) | Preview
8.NIM 7123141129_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (111kB) | Preview
9.NIM.7123141129_BAB I.pdf - Published Version
Download (425kB) | Preview
13.NIM.7123141129_BAB V.pdf - Published Version
Download (143kB) | Preview
14.NIM.7123141129_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (342kB) | Preview
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah Apakah ada pengaruh lingkungan sekolah dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di kelas XI IS SMA Parulian 2 Medan T.A 2015/2016.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lingkungan sekolah dan motivasi belajar terhadap pretasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di kelas XI IS SMA Parulian 2 Medan T.A 2015/2016.
Penelitian ini dilaksanakan di SMA Parulian 2 Medan yang beralamat di jalan Garuda raya perum mandala. Medan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI yang berjumlah 38 orang. Sampel dalam penelitian diambil dengan total sampling. Tehnik pengambilan data dilakukan observasi, angket dan dokomuntasi. Validitas angket di uji dengan rumus kolerasi product moment person, sedangkan untuk menguji realibilitas instrument digunakan rumus cronbach lpha. Tehnik analisis data dengan mengunakan rumus regresi linier berganda, uji “t”, uji “F” dan determinasi.
Hasil regresi linier berganda diperoleh Y = 8,421 + 0,309X1 + 0,588X2 berarti ada pengaruh positif dan signifikan. Apabila lingkungan sekolah meningkat satu persen maka prestasi belajar akan meningkat sebesar 0,309 persen dan apabila motivasi belajar meningkat satu persen maka prestasi belajar akan meningkat sebesar 0,588 persen. Pengujian secara parsial (uji t) menunjukkan bahwa variabel lingkungan sekolah mempunyai pengaruh yang postif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa hasil thitung = 2,878 > ttabel = 1,68957 dengan nilai signifikansi 0,007 < α 0,05 dan motivasi belajar juga mempunyai pengaruh yang postif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa dengan thitung = 6,732 > ttabel =1,68957 dengan signifikansi 0,000 < α 0,05. Hasil perhitungan statistik secara bersama-sama (uji F) menunjukkan ada pengaruh yang positif dan signifikan antara lingkungan sekolah dan motivasi belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar siswa dengan hasil Fhitung = 54,575 > F tabel = 3,27 dengan nilai signifikansi 0.000 < α 0.05. Variabel lingkungan sekolah dan motivasi belajar memberikan sumbangan atau kontribusi sebesar 0,757 atau 75,7 % terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | SK-2016 EKO 064 |
Keywords: | Lingkungan sekolah; Motivasi Belajar; Prestasi Belajar |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography > HB71 Economics as a science L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | Mr Maknun |
Date Deposited: | 24 Aug 2016 03:55 |
Last Modified: | 24 Aug 2016 03:55 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14785 |