PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN GUIDED TEACHING DENGAN NUMBERED HEADS TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA KEMALA BHAYANGKARI I MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013

Putra, Rama (2013) PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN GUIDED TEACHING DENGAN NUMBERED HEADS TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN MINAT DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS SMA KEMALA BHAYANGKARI I MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 709141177-JUDUL.pdf]
Preview
Text
709141177-JUDUL.pdf - Published Version

Download (367kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
709141177-KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (418kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
709141177-ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (265kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
709141177-DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
709141177-DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
709141177-DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (124kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
709141177-DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (124kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-BAB I.pdf]
Preview
Text
709141177-BAB I.pdf - Published Version

Download (545kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-BAB V.pdf]
Preview
Text
709141177-BAB V.pdf - Published Version

Download (172kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
709141177-DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (395kB) | Preview
[thumbnail of 709141177-RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
709141177-RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (220kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah Rendahnya minat dan hasil belajar akuntansi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan minat dan hasil belajar akuntansi siswa kelas XI IPS SMA Kemala Bhayangkari I Medan melalui kolaborasi Model Pembelajaran Guided Teaching dengan Number Heads Together serta untuk mengetahui perbedaan yang signifikan antara siklus I dan siklus II. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Kemala Bhayangkari I Medan tahun pembelajaran 2012/2013. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS yang berjumlah 30 orang. Objek penelitian ini adalah penerapan kolaborasi model pembelajaran Guided Teaching dengan Number Heads Together. Jenis Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus dimana dalam tiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu 1) Perencanaan, 2) Pelaksanaan, 3) Pengamatan dan 4) Refleksi. Teknik pengumpulan data menggunakan tes untuk melihat hasil belajar akuntansi dan angket untuk mengetahui minat belajar akuntansi siswa. Sedangkan teknik analisis data adalah dengan data kuantitatif dan data kualitatif.Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari hasil angket mengenai minat belajar siswa menunjukkan adanya peningkatan minat belajar dari siklus I ke siklus II. Hal ini terlihat dari minat belajar siswa pada siklus I terdapat 17 siswa (56,6%) untuk kriteria minat sedang, sedangkan pada siklus II terdapat 26 siswa (86,6%) dengan kriteria minat tinggi, berdasarkan kriteria penilaian yaitu 76% - 100% dikatakan minat tinggi. Sedangkan hasil tes yang dilaksanakan, terdapat peningkatan hasil belajar siswa yaitu dari 30 siswa hanya 17 siswa (56,6%) yang tuntas belajar pada siklus I menjadi 27 siswa (90%) pada siklus II. Hal ini menunjukan siklus II sudah mencapai standar KKM secara klasikal yaitu 70% siswa harus memperoleh nilai ≥ 70. Dan adanya perbedaan yang signifikan antara siklus I dan siklus II dengan diperoleh nilai thitung 6,60 > ttabel 2,045 Berdasarkan analisis diatas dapat disimpulkan bahwa penerapan Kolaborasi Model pembelajaran Guided Teaching dengan Number Heads Together dapat meningkatkan minat dan hasil belajar siswa pada standar kompetensi memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan jasa pada materi jurnal penutup dan neraca saldo setelah penutupan di kelas XI IPS SMA Kemala Bhayangkari I Medan Tahun Pembelajaran 2012/2013.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 657.071 2 Put p
Keywords: Model Pembelajaran; Guided Teaching; Numbered Heads Together; Minat; Hasil Belajar Akuntansi
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography
H Social Sciences > HG Finance > HG1706 Accounting. Bookkeeping
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: Mrs Intan Nurhidayati
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
Last Modified: 30 Aug 2016 05:43
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/14337

Actions (login required)

View Item
View Item