PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEDISIPLINAN SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS IX IPS SMA NUSANTARA LUBUKPAKAM TP 2014/20145

Ritonga, Radinal Ismed (2015) PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEDISIPLINAN SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS IX IPS SMA NUSANTARA LUBUKPAKAM TP 2014/20145. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 7101141026 COVER.pdf]
Preview
Text
7101141026 COVER.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
7101141026 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
7101141026 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (227kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
7101141026 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (304kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 DAFTAR ISI..pdf]
Preview
Text
7101141026 DAFTAR ISI..pdf - Published Version

Download (252kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7101141026 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7101141026 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
7101141026 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 BAB I.pdf]
Preview
Text
7101141026 BAB I.pdf - Published Version

Download (438kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 BAB V.pdf]
Preview
Text
7101141026 BAB V.pdf - Published Version

Download (221kB) | Preview
[thumbnail of 7101141026 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
7101141026 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (150kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adakah pengaruh minat belajar dan kedisiplinan terhadap prestasi belajar ekonomi. Dan penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh yang positif dan signifikan antara minat belajar dan kedisiplinan terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Nusantara Lubukpakam Tahun Pembelajaran 2014/2015. Penelitian ini dilaksanakan di Kelas XI IPS SMA Nusantara Lubukpakam Populasi dengan jumlah populasi 62 orang. Dan sampel 62 orang dengan teknik pengambilan sampel dengan cara Total Sampling.Dalam memperoleh data yang diperlukan dalam menguji hipotesis, maka alat pengumpulan data yang dipergunakan dengan observasi, angket, dan dokumentasi.
Dari hasil penelitian diperoleh persamaan untuk regresi linear berganda Y=14,078 + 0,387 X1 + 0,442 X2. Hipotesisi penelitian ini di uji dengan uji t (parsial) diperoleh ttabel pada taraf signifikan 95% untuk dk=62 adalah 1,669 dan diperoleh thitung untuk minat belajar sebesar3,113 dan thitung untuk kedisiplinan sebesar 3,354. Dan uji F (simultan) diperoleh Ftabel didasarkan pada dk pembanding = k (jumlah variabel bebas) dan dk penyebut (n-k-1) pada taraf signifikan 95% dan  5 % maka diperoleh dk pembanding 2 dan dk penyebut 59, maka diperoleh Ftabel sebesar 3,15, dan diperoleh Fhitung 33,785. Kesimpulan penelitian secara parsial (Uji t) minat belajar ada pengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi belajar ekonomi siswa, 2) kedisiplinan terhadap prestasi belajar ekonomi siswa ada pengaruh yang positif dan signifikan, Secara simultan (Uji F) ada pengaruh yang signifikan ada pengaruh yang positif dan signifikan antara minat belajar dan kedisplinan terhadap prestasi belajar ekonomi siswa kelas XI IPS SMA Nusantara lubukpakam T.P 2014/2015.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 352.071 2 Fit p
Keywords: Minat Belajar; Kedisiplinan; Prestasi belajar ekonomi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahai Faith. Theosophy, etc. > BP1 Islam > BP42 Study and teaching
H Social Sciences > HB Economic Theory. Demography > HB71 Economics as a science
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Divisions: Fakultas Ekonomi > Pendidikan Tata Niaga
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 21 Aug 2016 08:21
Last Modified: 23 Dec 2016 03:54
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/12939

Actions (login required)

View Item
View Item