PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD MENGGUNAKAN METODE RESITASI DAN METODE INKUIRI PADA MATERI STATISTIKA DI SMK T.A 2014/2015

Kurniati, Intan (2015) PERBEDAAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD MENGGUNAKAN METODE RESITASI DAN METODE INKUIRI PADA MATERI STATISTIKA DI SMK T.A 2014/2015. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 4111111010 COVER.pdf]
Preview
Text
4111111010 COVER.pdf - Published Version

Download (66kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
4111111010 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (307kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4111111010 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (229kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
4111111010 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
4111111010 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (175kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
4111111010 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
4111111010 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (50kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
4111111010 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 BAB I.pdf]
Preview
Text
4111111010 BAB I.pdf - Published Version

Download (862kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 BAB V.pdf]
Preview
Text
4111111010 BAB V.pdf - Published Version

Download (224kB) | Preview
[thumbnail of 4111111010 DAFTAR P[USTAKA.pdf]
Preview
Text
4111111010 DAFTAR P[USTAKA.pdf - Published Version

Download (217kB) | Preview

Abstract

Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen. Populasi dalam penelitian adalah populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMK TI Ar-Rahman Medan yang terdiri dari 6 kelas. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara cluster random sampling dengan mengambil 2 kelas dari 6 kelas secara acak yaitu kelas X TKJ-I dan kelas X TKJ-III yang masing-masing berjumlah 36 dan 30 siswa. Dimana kelas X TKJ-I sebagai kelas eksperimen 2 dan kelas X TKJ-III sebagai kelas eksperimen 1.Dari hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata postes kelas eksperimen 1 adalah 66 dengan standar deviasi 14,94 dan nilai rata-rata selisih postes kelas eksperimen 2 adalah 47,11 dengan standar deviasi 16,37. Hasil uji t pihak kanan dengan dk = 64 dan � = 0,05, diperoleh thitung = 4,8554 dan ttabel = 1,670 sehingga thitung > ttabel maka Ha diterima, dengan demikian diperoleh bahwa hasil belajar matematika siswa yang diajarkan dengan metode inkuiri lebih baik daripada hasil belajar siswa yang diajarkan dengan metode resitasi pada pokok bahasan statistika kelas X TKJ SMK TI Ar- Rahman Medan. Sedangkan untuk pola jawaban siswa yang diajar dengan menggunakan metode inkuiri lebih baik dibandingkan dengan siswa yang diajar dengan menggunakan metode resitasi.Adapun kendala yang dihadapi guru yaitu dalam pembelajaran dengan menggunakan metode inkuiri yaitu, Siswa belum terbiasa dengan model pembelajaran kooperatif tipe STAD sehingga terjadi keributan ketika akan dibentuk kelompok, siswa belum terbiasa dengan pembelajaran menggunakan lembar aktivitas siswa, sehingga dalam pengerjaan LAS siswa banyak bertanya pada guru, siswa tidak membaca langkah-langkah pengerjaan pada LAS, siswa belum terbiasa dengan metode pembelajaran inkuiri sehingga lebih banyak bertanya kepada guru, dan siswa masih malu-malu dalam mengungkapkan pendapat ketika presentasi.Sedangkan dalam pembelajaran dengan menggunakan metode resitasi kendala yang dihadapi guru tidak jauh berbeda dengan kendala yang dihadapi pada kelas yang menggunakan metode inkuiri hanya saja pada kelas yang menggunakan metode pembelajaran resitasi guru kesulitan untuk mengontrol pengerjaan tugas yang diberikan kepada siswa terutama tugas yang diberikan di rumah (pekerjaan rumah). Siswa masih mencontek pekerjaan temannya dan ada juga yang dikerjakan oleh orang lain.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2015 MAT 091
Keywords: Hasil Belajar Matematika;Metode Inkuiri;Metode Resitasi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF511 Affection. Feeling. Emotion
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Fitri Sry Juliati Sinaga
Date Deposited: 08 Apr 2016 08:34
Last Modified: 29 Aug 2016 05:57
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/12614

Actions (login required)

View Item
View Item