Manalu, Alludin (1998) PROGRAM KEJAR PAKET A DALAM HUBUNGANNYA DENGAN MOTIVASI MENGIKUTI PENDIDIKAN LANJUTAN DAN PENINGKATAN PENDAPATAN. Jurnal Pendidikan Science (04). pp. 14-19. ISSN 0853-3792
Program kejar paket A dalam hubungannya dengan motivasi mengikuti pendidikan lanjutan dan peningkatan pendapatan.pdf - Published Version
Download (455kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara hasil belajar Program Kejar Paket A dengan motivasi mengikuti pendidikan lanjutan dan harapan peningkatan pendapatan, dan dilaksanakan, di Kecamatan Lubuk Pakam Kabupaten Deli Serdang dan penelitian pengukuran angket dan tes. Data yang diperoleh di analisis menggunakan analisa korelasi multipel pada taraf signifikansi = 0,05. Dari hasil analisa yang dilakukan ternyata ada hubungan yang positif antara hasil belajar program Kejar Paket A dengan peningkatan pendapatan rX1Y = 0,95. Korelasi antara motivasi mengikuti pendidikan lanjutan dengan peningkatan penempatan, rX2Y = 0,92 dan korelasi antara hasil belajar Program Kejar Paket A dan motivasi mengikuti pendidikan lanjutan dengan peningkatan pendapatan R = 0,95.
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Hasil belajar; Motivasi |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LC Special aspects of education |
Depositing User: | Mrs Siti Nurbaidah |
Date Deposited: | 01 Apr 2016 01:33 |
Last Modified: | 01 Apr 2016 01:33 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/126 |