PERBANDINGAN MODEL COOPERATIVE LEARNING JIGSAW TIPE II DENGAN NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA PADA SUB MATERI POKOK HEWAN VERTEBRATA DI KELAS X SMA NEGERI 3 BINJAI

Siregar, Fitri Amaros (2013) PERBANDINGAN MODEL COOPERATIVE LEARNING JIGSAW TIPE II DENGAN NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA PADA SUB MATERI POKOK HEWAN VERTEBRATA DI KELAS X SMA NEGERI 3 BINJAI. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 409441014 COVER.pdf]
Preview
Text
409441014 COVER.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
409441014 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
409441014 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (98kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
409441014 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (103kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
409441014 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (95kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
409441014 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (45kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
409441014 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (46kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 BAB I.pdf]
Preview
Text
409441014 BAB I.pdf - Published Version

Download (258kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 BAB V.pdf]
Preview
Text
409441014 BAB V.pdf - Published Version

Download (97kB) | Preview
[thumbnail of 409441014 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
409441014 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan hasil belajar biologi siswa dengan model pembelajaran Jigsaw tipe II dan Numbered Head Together (NHT) pada sub materi pokok hewan vertebrata di kelas X SMA Negeri 3 Binjai tahun pembelajaran 2012/2013. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 3 Binjai yang berjumlah 315 orang siswa. Sampel penelitian diambil secara acak (random) sebanyak 80 orang siswa. Alat yang digunakan untuk pengumpulan data adalah tes (pre-tes dan pos-tes) yang berbentuk soal pilihan berganda yang terdiri dari 30 butir soal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata hasil belajar siswa pada kelas eksperimen Jigsaw tipe II sebesar 78,85 dengan SD = 12,56 sedangkan untuk kelas eksperimen Numbered Head Together (NHT) sebesar 71,1 dengan SD = 16,82. Persentase peningkatan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran Jigsaw tipe II sebesar 10,90% jika dibandingkan dengan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT). Dari perbandingan aspek kognitifnya (C1-C6) terlihat bahwa persentase siswa yang menjawab soal pos-tes dengan benar pada hampir semua aspek kognitif lebih besar terdapat pada kelas Eksperimen Jigsaw tipe II. Berdasarkan ketuntasan siswa pada kelas eksperimen Jigsaw tipe II dengan daya serap ≥ 70% adalah 32 siswa dengan persentase ketuntasan klasikal 87,5% sedangkan pada kelas eksperimen Numbered Head Together (NHT) ketuntasan individual sebanyak 24 siswa dengan persentase ketuntasan klasikal 72,55%. Tingkat penguasaan materi siswa baik kelas eksperimen Jigsaw tipe II maupun Numbered Head Together (NHT) dikategorikan dalam kategori sedang. Kelas eksperimen Jigsaw tipe II telah berhasil mencapai 5 indikator dari 6 indikator yang diberikan sedangkan kelas eksperimen Numbered Head Together (NHT) hanya mencapai 1 indikator. Dari hasil analisis data menggunkan uji-t dengan taraf signifikan α = 0.05 diperoleh thitung = 2,34 > ttabel = 1,99, maka Ha diterima dan H0 ditolak berarti ada perbedaan yang signifikan antara hasil belajar siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran Jigsaw tipe II dengan Numbered Head Together (NHT) (thitung = 2,34 > ttabel = 1,99) dengan perbandingan 1,10:1.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 574.407 2Sir p
Keywords: Hasil Belajar; Pembelajaran Kooperatif; Vetebrata; Jigsaw;NHT
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Elita Sari Sitorus
Date Deposited: 08 Apr 2016 08:34
Last Modified: 29 Aug 2016 03:18
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/11181

Actions (login required)

View Item
View Item