Mauliana (2014) HUBUNGAN ANTARA MINAT DAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK DENGAN PENYELESAIAN MASALAH HEURISTIK WICKELGREN PADA MATERI SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL DI KELAS VIII SMPN 1 TINGGIRAJA T.A. 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.
409111044 COVER.pdf - Published Version
Download (70kB) | Preview
409111044 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (480kB) | Preview
409111044 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (229kB) | Preview
409111044 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (136kB) | Preview
409111044 DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (225kB) | Preview
409111044 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (127kB) | Preview
409111044 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (127kB) | Preview
409111044 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (174kB) | Preview
409111044 BAB I.pdf - Published Version
Download (448kB) | Preview
409111044 BAB V.pdf - Published Version
Download (97kB) | Preview
409111044 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (102kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana minat belajar, hasil belajar siswa, serta perasaan atau pendapat siswa dalam mengikuti pembelajaran yang digunakan, serta untuk mengetahui ada tidaknya hubungan yang positif dan signifikan antara minat dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran PMR menggunakan penyelesaian masalah heuristik Wickelgren pada materi SPLDV di kelas VIII SMPN 1 Tinggi Raja T.A 2013/2014. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas VIII di SMPN 1 Tinggi Raja. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas VIII-1 yang diajar menggunakan PMR dengan penyelesaian masalah heuristik Wickelgren. Instrument dalam penelitian ini adalah pretest dan posttest yeng berbentuk essay dan berjumlah 5 soal, lembar observasi pembelajaran, angket minat belajar siswa yang terdiri dari 15 item, dan lembar kuesioner pendapat siswa yang terdiri dari 4 pertanyaan terbuka. Setelah diberikan pretest dan postest dilakukan uji normalitas data menggunakan uji Lilliefors. Dari pengujian yang dilakukan diperoleh bahwa data pretest dan postest berdistribusi normal. Dari hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata pretest adalah 39,625 dan nilai rata-rata posttest siswa 79,94 artinya terdapat peningkatan rata-rata sebesar 40,315. Dari perolehan skor angket minat siswa diperoleh skor rata-rata dari seluruh indikator diatas 75% yakni sebesar 88,645 % sehingga minat siswa dalam pembelajaran yang diterapkan tergolong sangat baik. Sedangkan dari lembar observasi pembelajaran, diperoleh skor rata-rata 3,9. Artinya pembelajaran telah dilaksanakan dengan sangat baik. Dan dari pemberian lembar kuesioner diperoleh bahwa sebanyak 79,58% siswa memberikan komentar positif dan 20,42% siswa memberikan komentar negatif. Artinya pembelajaran ini memberikan dampak positif pada siswa. Dari uji hipotesis diperoleh rhitung > rtabel yaitu 0,793 > 0,349. Artinya terdapat korelasi/hubungan yang positif antara minat belajar dan hasil belajar siswa dalam model yang diterapkan dengan nilai koefisien determinasi sebesar 62,86%. Sedangkan pada diperoleh thitung > ttabel yaitu 5,954 > 2,04 maka nilai korelasi yang diperoleh signifikan. Sehingga H0 ditolak dan Ha diterima. Maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan yang positif dan signifikan antara minat dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran matematika realistik dengan penyelesaian masalah heuristik Wickelgren pada materi SPLDV di kelas VIII SMPN 1 Tinggi T.A 2013/2014 .
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | 512.507 1 Mau h |
Keywords: | Pembelajaran Matematika; Matematika Realistik; Heuristik Wickelgron; Minat Belajar; Materi Pelajaran; Persamaan Linear Dua Variabel |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools Q Science > QA Mathematics |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com |
Date Deposited: | 08 Apr 2016 08:34 |
Last Modified: | 16 Aug 2016 04:02 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/10978 |