PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN ANIMASI MACROMEDIA FLASH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SUHU DAN KALOR DI KELAS X SEMESTER II MAN LIMA PULUH T.P. 2012/2013

Damanik, Rizka (2013) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN ANIMASI MACROMEDIA FLASH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SUHU DAN KALOR DI KELAS X SEMESTER II MAN LIMA PULUH T.P. 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 409321043 COVER.pdf]
Preview
Text
409321043 COVER.pdf - Published Version

Download (64kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
409321043 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
409321043 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
409321043 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (53kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
409321043 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (50kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
409321043 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
409321043 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
409321043 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 BAB I.pdf]
Preview
Text
409321043 BAB I.pdf - Published Version

Download (266kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 BAB V.pdf]
Preview
Text
409321043 BAB V.pdf - Published Version

Download (96kB) | Preview
[thumbnail of 409321043 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
409321043 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (96kB) | Preview

Abstract

Media pembelajaran adalah alat, bahan atau teknik yang digunakan untuk menyalurkan pesan (bahan pembelajaran), sehingga dapat merangsang perhatian, minat, pikiran dan perasaan siswa dalam kegiatan belajar untuk mencapai tujuan belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan media pembelajaran Animasi Macromedia Flash terhadap hasil belajar siswa pada materi pokok Suhu dan Kalor di kelas X semester II MAN Lima Puluh T.P. 2012/2013. Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan disain penelitian two group pre–test dan post–test. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa
kelas X yang terdiri dari 2 kelas yaitu kelas X Ipa-1 sebagai kelas eksperimen dan kelas X Ipa-2 sebagai kelas kontrol yang diambil secara sampling jenuh dengan
menjadikan semua anggota populasi sebagai sampel dan masing-masing kelas berjumlah 30 siswa. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes hasil belajar
yang berbentuk pilihan berganda sebanyak 20 soal yang terlebih dahulu divalidasikan. Uji Hipotesis menggunakan uji t satu pihak. Dari data penelitian diperoleh nilai rata-rata pretes kelas eksperimen adalah 32,00 dengan standar deviasi 9,97 dan kelas kontrol adalah 27,50 dengan standar deviasi 8,17. Pada uji normalitas kelas eksperimen untuk pretes diperoleh Lhitung < Ltabel = 0,146 < 0,161, sedangkan kelas kontrol Lhitung < Ltabel = 0,153 < 0,161 maka data kedua kelas berdistribusi normal. Pada uji homogenitas data pretes untuk kedua sampel diperoleh diperoleh Fhitung < Ftabel = 1,486 < 1,858 maka
kedua sampel berasal dari kelompok yang homogen. Setelah diberikan perlakuan yang berbeda, kelas eksperimen dengan media pembelajaran animasi Macromedia Flash dan kelas kontrol dengan media Power Point, diperoleh nilai postes dengan hasil rata-rata kelas eksperimen 76,00 dan standar deviasi 6,87 dan kelas kontrol 63,50 dan standar deviasi 8,00. Hasil uji t satu pihak postes diperoleh thitung > ttabel = 5,778 > 1,679 maka Ha diterima, dengan demikian diperoleh ada pengaruh terhadap hasil belajar siswa menggunakan media pembelajaran Animasi Macromedia Flash terhadap hasil belajar siswa pada materi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 536.107 1 Dam p
Keywords: Media Pembelajaran; Pembelajaran Direct Instruction; Animasi; Flash; Suhu; Kalor; Perpindahan Kalor
Subjects: Q Science > QC Physics
Q Science > QC Physics > QC251 Heat
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Fisika
Depositing User: Mrs Elsya Fitri Utami
Date Deposited: 08 Apr 2016 08:34
Last Modified: 21 Nov 2016 09:31
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/10808

Actions (login required)

View Item
View Item