PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGGUNAKAN ALAT-ALAT UKUR MEKANIK DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SWASTA PRAYATNA 2 MEDAN

Simanjuntak, Miduk Jonathan (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGGUNAKAN ALAT-ALAT UKUR MEKANIK DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SWASTA PRAYATNA 2 MEDAN. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 1. 5173321033 COVER.pdf]
Preview
Text
1. 5173321033 COVER.pdf - Published Version

Download (301kB) | Preview
[thumbnail of 2. 5173321033 LEMBAR PERSETUJUAN,LEMBAR PENGESAHAN, SURAT PERNYATAAN.pdf]
Preview
Text
2. 5173321033 LEMBAR PERSETUJUAN,LEMBAR PENGESAHAN, SURAT PERNYATAAN.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 3. 5173321033 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. 5173321033 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (745kB) | Preview
[thumbnail of 4. 5173321033 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. 5173321033 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (745kB) | Preview
[thumbnail of 5. 5173321033 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. 5173321033 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (858kB) | Preview
[thumbnail of 6. 5173321033 GAMBAR.pdf]
Preview
Text
6. 5173321033 GAMBAR.pdf - Published Version

Download (472kB) | Preview
[thumbnail of 7. 517321033 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
7. 517321033 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (472kB) | Preview
[thumbnail of 8. 5173321033 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. 5173321033 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (472kB) | Preview
[thumbnail of 9. 5173321033 BAB I.pdf]
Preview
Text
9. 5173321033 BAB I.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 13. 5173321033 BAB V.pdf]
Preview
Text
13. 5173321033 BAB V.pdf - Published Version

Download (744kB) | Preview
[thumbnail of 14. 5173321033 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. 5173321033 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (745kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar menggunakan alat alat ukur mekanik pada siswa kelas X jurusan teknik kendaraan ringan ( TKR) di SMK Swasta Prayatna 2 Medan. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan menggunakan empat tahapan yaitu: 1) perencanaan, 2) pelaksanaan, 3) observasi atau pengamatan, 4) refleksi.Subjek penelitian ini adalah 33 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan meliputi observasi dan tes hasil belajar. Intrument penelitian menggunakan angket model likert untuk respon siswa dan tes objektif untuk tes hasil belajar. Uji validitas instrument menggunakan koefisien korelasi produk moment dan uji reabilitas menggunakan alpha cronbach. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik deskriptif.
Data yang dianalisis berupa rata-rata dan presentase hasil belajar siswa.Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran alat alat ukur mekanik dengan diterapkannya pembelajaran menggunakan media benda nyata. Hal ini terbukti pada pra siklus dengan nilai rata-rata 70,22 kemudian meningkat pada siklus I dengan nilai rata-rata 74,20 kemudian meningkat lagi pada siklus II dengan nilai rata-rata 81,47. Sedangkan ketuntasan hasil belajar siswa pada pra siklus 30,3% sedangkan pada siklus I adalah 54,5% kemudian meningkat lagi pada siklus II yaitu 84,8%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Discovery Learning, Hasil Belajar, Alat Ukur Mekanik
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 13 Mar 2023 03:40
Last Modified: 13 Mar 2023 03:40
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/51438

Actions (login required)

View Item
View Item