KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN TIK

Siregar, Elma Batasia (2021) KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING BERBANTUAN TIK. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 4161111025 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 4161111025 COVER.pdf - Published Version

Download (87kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 4161111025 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM 4161111025 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (299kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 4161111025 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 4161111025 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (122kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 4161111025 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM 4161111025 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (243kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 4161111025 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM 4161111025 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 4161111025 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 4161111025 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (235kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 4161111025 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 4161111025 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (80kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 4161111025 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 4161111025 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (124kB) | Preview

Abstract

Matematika merupakan salah satu tantangan penting untuk dipelajari karena dapat membantu memecahkan berbagai masalah dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu peran dan kewajiban pendidik adalah memaksimalkan kesempatan belajar siswa dan membekali siswa dengan kemampuan pemecahan masalah. Salah satu model pembelajaran yang dapat mendorong siswa untuk memperoleh kemampuan tersebut, yaitu model Problem Based Learning. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hasil kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dengan menggunakan model Problem Based Learning (PBL) berbantuan TIK, dan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan model Problem Based Learning berbantuan TIK dalam pembelajaran matematika. Jenis penelitian ini penelitian kualitatif dengan menggunakan metode penelitian studi kepustakaan (library research). Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis kemampuan pemecahan masalah matematika siswa dengan menggunakan model Problem Based Learning (PBL) berbantuan TIK memberikan pengaruh terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa yang dibuktikan dengan hasil tes nilai rata-rata kemampuan pemecahan masalah matematika siswa. Adanya keterkaitan antara langkah model Problem Based Learning (PBL) berbantuan TIK dengan indikator-indikator kemampuan pemecahan masalah menyebabkan siswa menjadi lebih aktif dan siswa dapat menggali ide-ide matematika dan dikembangkan kembali sehingga menemukan makna dari proses pembelajaran. Kelebihan model Problem Based Learning berbantuan TIK didalam antara lain model Problem Based Learning berbantuan TIK menyediakan lingkungan pembelajaran yang menciptakan motivasi yang baik dan menyenangkan serta bebas dari anggapan bahwa matematika itu sulit dan menakutkan, serta menghemat waktu dalam pelaksanaan pembelajaran. Sedangkan, kekurangan model Problem Based Learning berbantuan TIK adalah terbatasnya fasilitas teknologi yang disediakan oleh sekolah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2021 MAT 207
Keywords: Kemampuan pemecahan masalah; Pembelajaran matematika; Problem based learning; Model pembelajaran; Teknologi informasi dan komunikasi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 09 Nov 2021 07:25
Last Modified: 09 Nov 2021 07:25
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/43673

Actions (login required)

View Item
View Item