ANALISIS MARJIN PEMASARAN AYAM PEDAGING BROILER (STUDI KASUS PADA PETERNAK KECAMATAN TANJUNG MORAWA PROVINSI SUMATERA UTARA)

HARAHAP, HAZRI FADILLAH (2018) ANALISIS MARJIN PEMASARAN AYAM PEDAGING BROILER (STUDI KASUS PADA PETERNAK KECAMATAN TANJUNG MORAWA PROVINSI SUMATERA UTARA). Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 01.-NIM-7123210020-COVER.pdf]
Preview
Text
01.-NIM-7123210020-COVER.pdf - Published Version

Download (320kB) | Preview
[thumbnail of 02.-NIM-7123210020-APPROVAL-SHEET.pdf]
Preview
Text
02.-NIM-7123210020-APPROVAL-SHEET.pdf - Published Version

Download (541kB) | Preview
[thumbnail of 03.-NIM-7123210020-ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
03.-NIM-7123210020-ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (475kB) | Preview
[thumbnail of 04. 7123210020 PREFACE.pdf]
Preview
Text
04. 7123210020 PREFACE.pdf - Published Version

Download (344kB) | Preview
[thumbnail of 05. NIM 7123210020 TABLE OF CONTENT (1).pdf]
Preview
Text
05. NIM 7123210020 TABLE OF CONTENT (1).pdf - Published Version

Download (448kB) | Preview
[thumbnail of 05. NIM 7123210020 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
05. NIM 7123210020 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (448kB) | Preview
[thumbnail of 06. NIM 7123210020 TABLE.pdf]
Preview
Text
06. NIM 7123210020 TABLE.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 07. 7123210020 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
07. 7123210020 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (166kB) | Preview
[thumbnail of 08.-7123210020-EPPANDICES.pdf]
Preview
Text
08.-7123210020-EPPANDICES.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of 09.-NIM-7123210020-CHAPTER-I.pdf]
Preview
Text
09.-NIM-7123210020-CHAPTER-I.pdf - Published Version

Download (459kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 7123210020 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 7123210020 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (405kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 7123210020 BIBLIOGRAFY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 7123210020 BIBLIOGRAFY.pdf - Published Version

Download (416kB) | Preview

Abstract

Kecamatan Tanjung Morawa merupakan salah satu daerah di Sumatera Utara yang banyak membudidayakan ayam pedaging broiler. Saluran Pemasaran komoditas Ayam memiliki keterkaitan yang cukup erat dengan tingkat pendapatan Peternak. Adanya disparitas harga ayam pedaging sangat tinggi di Kecamatan Tanjung Morawa menyebabkan kesejahteraan peternak menurun. Dalam upaya mengetahui kondisi disparitas harga ayam pedaging di Kecamatan Tanjung Morawa, maka diperlukan studi mengenai Analisis Marjin Pemasaran. Secara rinci penelitian ini bertujuan untuk : (1) menggambarkan pola saluran pemasaran komoditas ayam pedaging mulai dari peternak sampai ke konsumen akhir di Kecamatan Tanjung Morawa. (2) menganalisis Seberapa besar marjin yang diterima setiap pelaku pemasaran dalam saluran pemasaran komoditas ayam pedaging di Kecamatan Tanjung Morawa. Sampel dalam penelitian ini yaitu 48 orang peternak dan 24 orang pelaku pemasaran yang terdiri dari 8 pedagang pengumpul, 5 pedagang besar dan 11 pedagang pengecer. Melalui teknik Simple Random Sampling dan Total Sampling. Data dianalisis secara deskriptif terhadap pola saluran dan margin pemasaran ayam broiler.
Saluran pemasaran ayam pedaging broiler didaerah penelitian memiliki 3 jenis saluran pemasaran, yaitu saluran pemasaran I : peteternak → pedagang besar → konsumen, saluran pemasaran II : peternak → pedagang pengumpul→ pedagang besar → konsumen, dan saluran pemasaran III : peternak → pedagang pengumpul → pedagang pengecer → konsumen. Berdasarkan hasil penelitian dan hasil analisis data maka diperoleh, Saluran pemasaran I memiliki total biaya pemasaran Rp3.970 per kg, marjin keuntungan Rp13.190 per kg, dan memiliki marjin pemasaran sebesar Rp17.160. Saluran pemasaran II memiliki total biaya pemasaran Rp4.436 per kg, marjin keuntungan sebesar Rp 14.635 per kg, dan marjin pemasaran sebesar Rp 18.975 per kg,. Saluran pemasaran III memiliki total biaya pemasaran Rp3.778 per kg, total marjin keuntungan Rp10.427 per kg, dan marjin pemasaran sebesar Rp14.205 per kg. Saluran pemasaran I memiliki tingkat efisiensi sebesar 11,02% dengan farmer’s share sebesar 52,33%, saluran pemasaran II memiliki tingkat efisiensi sebesar 12,07% dengan farmer’s share sebesar 47,74%, dan saluran pemasaran III memiliki tingkat efisiensi sebesar 12,04% dengan farmer’s share sebesar 54,79%. Berdasarkan hasil tersebut, dapat dinyatakan bahwa ketiga saluran pemasaran sudah efisien dengan nilai kurang dari 50%. Saluran pemasaran I dan III sudah memiliki tingkat keuntungan yang adil dengan nilai farmer’s share lebih dari atau sama dengan 50%, dan saluran pemasaran II belum memiliki tingkat keuntungan yang adil dengan nilai farmer’s share kurang dari 50%

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2018 MNJ 028
Keywords: Saluran Pemasaran, Margin Pemasaran
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD2321 Industry > HD2340 Small and medium-sized businesses, artisans, handicrafts, trades
H Social Sciences > HF Commerce > HF5001 Business
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 04 Jun 2018 11:53
Last Modified: 18 Feb 2019 04:56
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/30570

Actions (login required)

View Item
View Item