MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INSIDE OUTSIDE CIRCLE PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DI KELAS IV SD NEGERI 020620 BINJAI SELATAN T.A 2016/2017

Sitepu, Riny Chairiah (2017) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INSIDE OUTSIDE CIRCLE PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM DI KELAS IV SD NEGERI 020620 BINJAI SELATAN T.A 2016/2017. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 1133111060_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 1133111060_COVER.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 1133111060_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 1133111060_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (567kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 1133111060_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM 1133111060_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (129kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 1133111060_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 1133111060_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 1133111060_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 1133111060_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (381kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 1133111060_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 1133111060_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview
[thumbnail of 7, NIM. 1133111060_DAFTAR DIAGRAM.pdf]
Preview
Text
7, NIM. 1133111060_DAFTAR DIAGRAM.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 11331110060_DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 11331110060_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 1133111060_DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 1133111060_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 10. NIM. 1133111060_BAB I.pdf]
Preview
Text
10. NIM. 1133111060_BAB I.pdf - Published Version

Download (525kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 1133111060_BAB V.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 1133111060_BAB V.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan hasil
belajar siswa pada matapelajaran ilmu pengetahuan alam. Penelitian ini
menggunakan desain penelitian tindakan kelas dengan prosedur penelitian yang
dilaksanakan 2 siklus terdiri dari empat tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan,
pengamatan dan refleksi. Subyek penelitian ini adalah 20 siswa kelas IV SD
Negeri 020620 Binjai Selatan. Yang terdiri dari 10 laki-laki dan 10 perempuan.
Dari hasil penelitian diperoleh nilai ketuntasan klasikal dan nilai rata-rata
siswa. Pada saat pre test dari 20 siswa diperoleh tingkat ketuntasan klasikal
sebanyak 2 orang siswa (sebesar 10%) mendapat nilai tuntas, dan sebanyak 18
orang siswa (sebesar 95%) mendapat nilai belum tuntas dengan nilai rata-rata
42,00. Siklus I tingkat ketuntasan klasikal meningkat dari sebelumnya yaitu
terdapat 4 orang siswa (sebesar 20%) mendapat nilai tuntas, dan sebanyak 16
orang siswa (sebesar 80%) mendapat nilai belum tuntas dengan nilai rata-rata
54,75. Data observasi aktivitas mengajar guru pada siklus I pertemuan I (50,00)
dengan kriteria sangat kurang dan pada siklus I pertemuan II (71,87) dengan
kriteria cukup, sedagakan aktivitas belajar siswa pada siklus I pertemuan I (40,62)
dengan kriteria sangat kurang dan siklus I pertemuan II (62,50) dengan kriteria
kurang. Siklus II terdapat sebanyak 17 orang siswa (sebesar 85%) mendapat nilai
tuntas, dan sebanyak 3 orang siswa (sebesar 15%) mendapat nilai belum tuntas
dengan nilai rata rata 84,75. Data observasi aktivitas mengajar guru pada siklus II
pertemuan I (84,37) dengan kriteria baik, dan pertemuan II (93,75) dengan kriteria
sangat baik. Dan aktivitas belajar siswa pada siklus II pertemuan I (71,87) dengan
kriteria cukup dan pertemuan II (90,62) dengan kriteria sangat baik.
Dengan demikian hasil penelitian menunjukkan bahwa dari tes hasil
belajar siklus I ke tes hasil belajar siklus II diperoleh peningkatan. Hasil tes
belajar inilah yang menunjukkan bahwa hasil belajar siswa menjadi meningkat
setelah menggunakan model pembelajaran inside outside circle pada mata
pelajaran ilmu pengetahuan alam materi pokok gaya di kelas IV SD Negeri
020620 Binjai Selatan T.A 2016/2017.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2017 PGSD 046
Keywords: model IOC, hasil belajar IPA
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 17 Apr 2017 04:24
Last Modified: 17 Apr 2017 04:24
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/24025

Actions (login required)

View Item
View Item