Siregar, Tiurlina (2013) PERBEDAAN HASIL BELAJAR KIMIA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) DI SMA YPPK TERUNA BAKTI WAENA JAYAPURA. -, 05 (02). pp. 1-9.
Foreword.pdf - Published Version
Download (79kB) | Preview
Table Of Content.pdf - Published Version
Download (160kB) | Preview
Full Text.pdf - Published Version
Download (280kB) | Preview
Abstract
Telah dilakukan penelitan tentang perbedaan hasil belajar kimia siswa yang diajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) dengan tipe Numbered Heads Together (NHT) pada materi energi ikatan di kelas XI Semester I SMA YPPK Teruna Bakti Waena Jayapura. Populasi dari penelitian ini adalah siswa kelas XI Alam 1 sebagai kelompok TPS dan siswa kelas XI Alam 2 sebagai kelompok NHT. Teknik pengumpulan data menggunakan data dokumentasi nilai tes siswa selanjutnya dianalisis secara statistik. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar yang signifikan antara tipe Think Pair Share (TPS) dengan tipe Numbered Heads Together (NHT). Dimana rata-rata hasil belajar siswa pada pembelajaran dengan tipe Think Pair Share (TPS) sebesar 77,97 dan rata-rata hasil belajar siswa pada tipe Numbered Heads Together (NHT) sebesar 85,16, terlihat bahwa pembelajaran dengan tipe NHT lebih cocok digunakan pada materi energi ikatan kimia dibandingkan dengan tipe TPS.
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Model Pembelajaran Tipe TPS; Tipe NHT; Hasil Belajar Siswa |
Subjects: | Q Science > QD Chemistry |
Divisions: | Program Pasca Sarjana > Pendidikan Kimia |
Depositing User: | Mr Fifri Juanda Harahap |
Date Deposited: | 31 Mar 2016 09:51 |
Last Modified: | 31 Mar 2016 09:51 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/876 |