UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR LARI JARAK MENENGAH 800 METER MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 5 TANJUNG BALAI TAHUN AJARAN 2011/2012

Siregar, Deasy Emelia (2012) UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR LARI JARAK MENENGAH 800 METER MELALUI PENDEKATAN BERMAIN PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 5 TANJUNG BALAI TAHUN AJARAN 2011/2012. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 081266110062 Cover.pdf]
Preview
Text
081266110062 Cover.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062  Lembar Pengesahan Scan.pdf]
Preview
Text
081266110062 Lembar Pengesahan Scan.pdf - Published Version

Download (642kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062 Kata Pengantar.pdf]
Preview
Text
081266110062 Kata Pengantar.pdf - Published Version

Download (51kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
081266110062 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (108kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
081266110062 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (229kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062 BAB I.pdf]
Preview
Text
081266110062 BAB I.pdf - Published Version

Download (401kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062 BAB V.pdf]
Preview
Text
081266110062 BAB V.pdf - Published Version

Download (107kB) | Preview
[thumbnail of 081266110062 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
081266110062 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (168kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar lari jarak menengah 800 Meter melalui pendekatan bermainpada siswa kelas VIIISMP Negeri 5 Tanjung Balai Tahun Ajaran 2011/2012. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas.Untuk memperoleh data dalam penelitian ini maka dilakukan Tes Hasil Belajar sebelum menggunakan pembelajaran pendekatan bermain (pre-tes) lalu dilakukan pembelajaran dengan pendekatan bermain yang dilakukan Tes Hasil Belajar I dan Tes Hasil Belajar II yang berbentuk aplikasi teknik dasar lari jarak menengah 800 Meter sebanyak 2 kali pertemuan. Setelah data terkumpul akan dilakukan analisis: (1) dari tes hasil belajar sebelum menggunakan pendekatan bermain (pre-tes) diperoleh 9 siswa (30%) yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar, sedangkan 21 siswa (70%) belum mencapai tingkat ketuntasan belajar, dengan nilai rata-rata 59,16. Kemudian dilakukan pembelajaran menggunakan pendekatan bermain. (2) dari tes hasil belajar menggunakan pendekatanbermain disiklus I diperoleh 18 siswa (60%) yang telah mencapai tingkat ketuntasan belajar, sedangkan 12 siswa (40%) belum mencapai tingkat ketuntasan belajar, dengan nilai rata-rata 79,44. Kemudian dilakukan kembali pendekatan bermain dengan variasi. (3) dari tes hasil belajar II disiklus II diperoleh 26 siswa (86,66%) yang mencapai tingkat ketuntasan belajar, sedangkan 4 siswa (13,33%) belum mencapai tingkat ketuntasan belajar, dengan nilai rata-rata 83,60. Dalam hal ini dapat dilihat bahwa terjadi peningkatan nilai rata-rata hasil belajar siklus I ke siklus II.Berdasarkan hasil analisis data dikatakan bahwa melalui pendekatan bermaindapat meningkatkan hasil belajar lari jarak menengah 800 meter pada siswa kelas VIII SMP Negeri 5 Tanjung Balai Tahun Ajaran 2011/2012.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 790.071 Sir u
Keywords: belajar ; bermain ; lari
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 09 Aug 2016 09:57
Last Modified: 11 Aug 2016 08:14
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/8522

Actions (login required)

View Item
View Item