Sutopo, Adi (2013) POTENSI UNIT PRODUKSI UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI KERJA SISWA SMK. Jurnal Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, 14 (1). pp. 77-87. ISSN 0854-7468
Cover.jpg - Published Version
Download (484kB) | Preview
Dewan Redaksi.jpg - Published Version
Download (457kB) | Preview
Full Text.pdf - Published Version
Download (341kB) | Preview
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) keefektifan kegiatan belajar mengajar; dan 2) peningkatan kemampuan kompetensi siswa. Pendekatan penelitian dengan mixed method designs. Populasi penelitian adalah SMKN RSBI-SBI rumpun teknologi yang memiliki unit produksi. Penentuan sampel dengan purposive sampling yaitu: SMKN 2 Jetis Yogyakarta, SMKN 2 Depok Sleman, SMKN 2 Pengasih dan SMKN 2 Wonosari. Pengumpulan data kuantitatif dengan kuesioner dan data kualitatif dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data kuantitatif menggunakan analisis deskriptif, sedangkan data kualitatif dengan model Miles dan Huberman Hasil penelitian adalah: 1) sebagian besar program unit produksi mampu menyelaraskan terhadap program kurikulum sekolah; 2) peningkatan pengetahuan dan keterampilan siswa tercapai, walaupun jumlahnya masih terbatas; 3) pemakaian sarana pembelajaran efektif dalam kegiatan belajar mengajar dan produksi; 4) kualitas konstruksi dan bahan termasuk kategori, namun kualitas tampilan belum maksimal
Item Type: | Article |
---|---|
Keywords: | Unit Produksi; Kemampuan Kompetensi Kerja; Sekolah Menengah Kejuruan |
Subjects: | L Education > LC Special aspects of education |
Divisions: | Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Elektro |
Depositing User: | Mr Fifri Juanda Harahap |
Date Deposited: | 29 Mar 2016 08:49 |
Last Modified: | 29 Mar 2016 08:49 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/823 |