PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN SIDIKALANG KABUPATEN DAIRI T.A 2013/2014

Ompusunggu, Imelda (2015) PENGARUH PEMBERIAN PENGUATAN TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK NEGERI PEMBINA KECAMATAN SIDIKALANG KABUPATEN DAIRI T.A 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1103113026  COVER.pdf]
Preview
Text
1103113026 COVER.pdf - Published Version

Download (60kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
1103113026 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (883kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
1103113026 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (89kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026  DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
1103113026 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (92kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026  DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
1103113026 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (49kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
1103113026 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (48kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026 BAB I.pdf]
Preview
Text
1103113026 BAB I.pdf - Published Version

Download (299kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026 BAB V.pdf]
Preview
Text
1103113026 BAB V.pdf - Published Version

Download (260kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
1103113026 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 1103113026  DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf]
Preview
Text
1103113026 DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian penguatandalam pembelajaran terhadap kepercayaan diri anak usia 5-6 tahun di TK NegeriPembina Sidikalang. Jenis penelitian ini adalah penelitian post test only controldesign. Variabel bebas adalah pemberian penguatan dalam pembelajaransedangkan variabel terikat adalah kepercayaan diri. Sampel penelitian berjumlah76 anak yang diambil dengan cara Probability Sampling, dan dianalisismenggunakan uji-t pada taraf nyata α = 0,05. Pada kelas eksperimen,pembelajaran diberikan dengan menggunakan penguatan dan pada kelas kontroldiberikan pembelajaran tanpa menggunakan penguatan.Berdasarkan hasil analisis data, diperoleh rata-rata nilai pada kelaseksperimen sebesar 10,7 dengan nilai tertinggi 12 dan terendah 9. Data ini lebihtinggi dari rata-rata ideal. Dengan demikian disimpulkan kepercayaan diri anakpada kelas eksperimen tergolong dalam kategori tinggi. Sedangkan nilai rata-ratapada kelas kontrol 8,8 dengan nilai tertinggi 11 dan nilai terendah 8. Dapatdisimpulkan kepercayaan diri anak pada kelas kontrol tergolong dalam kategoricukup. Hipotesis menyatakan bahwa pemberian penguatan dalam pembelajaranberpengaruh secara signifikan terhadap kepercayaan diri anak. Berdasarkan hasiluji hipotesis, diperoleh thitung > ttabel yaitu 8,878 > 1,684 pada taraf α = 0.05terbukti kebenarannya. Dengan demikian pemberian penguatan dalampembelajaran berpengaruh signifikan terhadap keprcayaan diri anak usia 5-6tahun di TK Negeri Pembina Kecamatan Sidikalang Kabupaten Dairi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 374.014 Omp p
Keywords: Penguatan; Kepercayaan diri
Subjects: L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > PG-PAUD
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 05 Aug 2016 06:49
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/8090

Actions (login required)

View Item
View Item