PANDANGAN WISATAWAN TERHADAP KESIAPAN MASYARAKAT BUKIT GUNDALING TERHADAP BUKIT GUNDALING SEBAGAI TUAN RUMAH DAERAH OBJEK WISATA BUKIT GUNDALING DI KOTA BERASTAGI KECAMATAN BERASTAGI KABUPATEN KARO

Christofel E., Dony (2013) PANDANGAN WISATAWAN TERHADAP KESIAPAN MASYARAKAT BUKIT GUNDALING TERHADAP BUKIT GUNDALING SEBAGAI TUAN RUMAH DAERAH OBJEK WISATA BUKIT GUNDALING DI KOTA BERASTAGI KECAMATAN BERASTAGI KABUPATEN KARO. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 061211310035 COVER.pdf]
Preview
Text
061211310035 COVER.pdf - Published Version

Download (52kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
061211310035 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (284kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
061211310035 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (268kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
061211310035 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (91kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
061211310035 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (210kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
061211310035 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 DAFTAR DIAGRAM.pdf]
Preview
Text
061211310035 DAFTAR DIAGRAM.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 BAB I.pdf]
Preview
Text
061211310035 BAB I.pdf - Published Version

Download (602kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 BAB V.pdf]
Preview
Text
061211310035 BAB V.pdf - Published Version

Download (211kB) | Preview
[thumbnail of 061211310035 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
061211310035 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (169kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah kesiapan masyarakat Bukit Gundaling terhadap Bukit Gundaling sebagai objek wisata. Kesiapan masyarakat tersebut akan dilihat dari beberapa segi, yaitu kesiapan dari segi fisik daerah, kesiapan dari segi budaya, kesiapan dari segi sosial dan kesiapan dari segi mental. Adapun tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui bagaimana kesiapan masyarakat Bukit Gundaling terhadap Bukit Gundaling sebagai objek wisata.Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Karo dengan jumlah , penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan angket tertutup. Data yang terkumpul dianalisis dengan cara frekuensi variabel dengan rumus:P = F/(N ) x 100 %Hasil penelitian: Kesiapan masyarakat Bukit Gundaling terhadap Bukit Gundaling sebagai objek wisata yang ditinjau dari segi kesiapan fisik daerah, segi kesiapan budaya, segi kesiapan sosial dan segi kesiapan mental. Setelah diteliti didapat temuan bahwa kesiapan masyarakat Bukit Gundaling terhadap Bukit Gundaling sebagai objek wisata secara keseluruhan dari aspek yang diteliti adalah 71.06 % menunjukkan nilai positif, 9.56% menunjukkan nilai netral dan 19.37 % menunjukkan nilai negatif.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 374.4 Chr p
Keywords: Kesiapan Masyarakat; Pariwisata; Daerah Wisata; Kepariwisataan
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Luar Sekolah
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 11 Aug 2016 03:47
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7737

Actions (login required)

View Item
View Item