Rambe, Nur Jannah (2014) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE INDEX CARD MATCH PADA MATA PELAJARAN IPA MATERI PEMBELAJARAN SUMBER DAYA ALAM DI KELAS IV SD NEGERI 106833 TANJUNG MORAWA. Undergraduate thesis, UNIMED.
1103311059 COVER.pdf - Published Version
Download (65kB) | Preview
1103311059 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version
Download (563kB) | Preview
1103311059 PREFACE.pdf - Published Version
Download (354kB) | Preview
1103311059 ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (130kB) | Preview
1103311059 ILLUSTRATION.pdf - Published Version
Download (127kB) | Preview
1103311059 APPENDICES.pdf - Published Version
Download (167kB) | Preview
1103311059 TABLE OF CONTENTS.pdf - Published Version
Download (211kB) | Preview
1103311059 TABLES.pdf - Published Version
Download (167kB) | Preview
1103311059 CHAPTER I.pdf - Published Version
Download (390kB) | Preview
1103311059 CHAPTER V.pdf - Published Version
Download (169kB) | Preview
1103311059 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version
Download (128kB) | Preview
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar siswa dalam pelajaran IPA pada materi pembelajaran Sumber Daya Alam di kelas IV. Tujuan utama penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa di SD Negeri 106833 Tanjung Morawa khususnya kelas IV dan untuk mengetahui sejauh mana pemahaman siswa dalam memahami materi pembelajaran yang telah dipelajari. Data-data penelitian tindakan kelas ini dihimpun dari hasil observasi selama penelitian berlangsung. Subjek dalam penelitian tindakan kelas ini adalah kelas IV SD Negeri 106833 Tanjung Morawa yang berjumlah 30 siswa. objek dalam penelitian ini adalah sebagai peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA. Pelaksanaan PTK dilakukan dengan 2 siklus yaitu siklus I dan siklus II. Penelitian ini langsung dilakukan didalam kelas dengan pelaksanaan tindakan kelas dimana kedua siklus meliputi perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat hasil belajar siswa sebelum dilakukan tindakan siklus (pra siklus) masih tergolong kurang dimana terdapat 23 (76,67%) siswa yang belum tuntas dengan dan 7 (23,33%) siswa yang masuk dalam kategori tuntas dengan rata-rata kelas sebesar 48,66. Pada saat dilaksanakan Siklus I dapat diketahui bahwa dari 30 siswa orang siswa sebanyak 11 orang siswa (36,67%) yang mendapat hasil belajar tidak tuntas dan sebanyak 19 orang siswa (63,33%) yang masuk dalam kategori tuntas dengan rata-rata kelas sebesar 68. Jika dibandingkan dengan nilai tes awal, maka telah terjadi peningkatan hasil belajar siswa. Berdasarkan tes Siklus II dapat diketahui sebanyak 6 orang siswa (20%) yang belum tuntas dalam belajar dan sebanyak 24 orang siswa (80%) yang tuntas dalam belajar dengan nilai rata-rata kelas sebesar 74,33. Setelah dilakukan pembelajaran dan tes pada Siklus II diperoleh peningkatan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA dan sekaligus menandakan bahwa tidak perlu lagi diadakan Siklus berikutnya. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Penggunaan Metode Pembelajaran Index Card Match Dapat Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pelajaran IPA Materi Pembelajaran Sumber Daya Alam Di Kelas IV SD Negeri 106833 Tanjung Morawa. Dan peneliti memberikan saran bagi guru agar tidak hanya menerapkan satu metode pembelajaran saja dan mencoba menerapkan metode pembelajaran index card match dalam pembelajaran IPA khususnya pada materi pembelajaran Sumber Daya Alam, karena siswa dapat aktif dalam proses pembelajaran.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | 372.35 Ram m |
Keywords: | Hasil Belajar IPA; Materi Pembelajaran; Sumber Daya Alam; Metode Index Card Match |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1555 Elementary or public school education |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Mr Fifri Juanda Harahap |
Date Deposited: | 19 Jul 2016 04:13 |
Last Modified: | 29 Jul 2016 08:16 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7635 |