PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DI KELAS V SD NEGERI 200120 LOSUNGBATU KEC. PADANGSIDIMPUAN UTARA TAHUN AJARAN 2013/2014

Nirmalasari, Desy (2014) PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DI KELAS V SD NEGERI 200120 LOSUNGBATU KEC. PADANGSIDIMPUAN UTARA TAHUN AJARAN 2013/2014. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1103311012 COVER.pdf]
Preview
Text
1103311012 COVER.pdf - Published Version

Download (131kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
1103311012 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (564kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
1103311012 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (259kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
1103311012 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
1103311012 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
1103311012 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
1103311012 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
1103311012 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 DAFTAR  DIAGRAM.pdf]
Preview
Text
1103311012 DAFTAR DIAGRAM.pdf - Published Version

Download (125kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 BAB I.pdf]
Preview
Text
1103311012 BAB I.pdf - Published Version

Download (434kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 BAB V.pdf]
Preview
Text
1103311012 BAB V.pdf - Published Version

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of 1103311012 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
1103311012 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (254kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar siswa pada pelajaran IPA. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah dengan menggunakan model pembelajaran Quantum Teaching dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada materi pokok gaya magnet di kelas V SD Negeri 200120 Losungbatu Kec. Padangsidimpuan Utara Tahun Ajaran 2013/2014. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri 200120 Losungbatu yang berjumlah 31orang siswa yang terdiri dari 15 orang laki-laki dan 16 orang perempuan. Pelaksanaan PTK dilakukan dua siklus terdiri dari empat tahapan yaitu perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah observasi dan tes. Tes yang diberikan sebanyak 20 soal berbentuk pilihan ganda. Soal yang diberikan sebanyak 3 kali yaitu pre test, Siklus I dan Siklus II. Sedangkan observasi meliputi aktivitas guru dan siswa.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada saat pre test sebelum dilakukan tinndakan diperoleh dari 31 orang siswa 5 orang siswa (16.1%) telah mencapai standar ketuntasan belajar dengan nilai rata-rata kelas sebesar 47.1 dan 26 orang siswa (83.9%) yang belum tuntas dalam belajar, selanjutnya pada siklus I diperoleh nilai rata-rata kelas meningkat menjadi 71.2, dengan tingkat belajar siswa dari 31 orang siswa sebanyak 22 orang siswa (71%) telah mencapai ketuntasan belajar dan 9 orang siswa (29%) belum mencapai ketuntasan belajar. Pada siklus II diperoleh nilai rata-rata kelas meningkat menjadi 84.3 dengan tingkat belajar siswa sebanyak 29 orang siswa (93.5%) telah mencapai ketuntasan belajar dan 2 orang siswa (6.5%) belum mencapai ketuntasan belajar, sehingga secara klasikal kelas tersebut dinyatakan telah tuntas belajar karena telah memenuhi standar minimal 80% dari jumlah keseluruhan siswa yang mencapai ketuntasan secara individual. Berdasarkan hasil observasi diperoleh data bahwa proses belajar mengajar telah berlangsung dengan baik. Hasil observasi pada siklus II mengalami peningkatan dari hasil observasi pada siklus I. Hasil observasi guru pada siklus I adalah 2.5 (Cukup) sedangkan pada siklus II adalah 3.8 (Sangat Baik). Hasil observasi siswa pada siklus I adalah 2.4 (cukup) sedangkan pada siklus II adalah 3.8 (Sangat Baik).Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran Quantum Teaching dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran IPA materi pokok gaya magnet di kelas V SD Negeri 200120 Losungbatu Kec. Padangsidimpuan Utara Tahun Ajaran 2013/2014. Guru disarankan dalam pembelajaran dapat menerapkan model pembelajaran Quantum Teaching untuk meningkatkan hasil belajar siswa sesuai dengan materi yang diajarkan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 372.35 Nir p
Keywords: Hasil Belajar; Ilmu Pengetahuan Alam; Quantum Teaching; Materi Pembelajaran; Model Pembelajaran
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1555 Elementary or public school education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 29 Jul 2016 02:52
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7628

Actions (login required)

View Item
View Item