PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN IPA DI KELAS IV SD NEGERI 107415 TANJUNG SARI KEC. BATANGKUIS T.P 2012/2013

Safitri, Layil (2013) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN IPA DI KELAS IV SD NEGERI 107415 TANJUNG SARI KEC. BATANGKUIS T.P 2012/2013. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 109311049 COVER.pdf]
Preview
Text
109311049 COVER.pdf - Published Version

Download (79kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
109311049 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (338kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
109311049 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (157kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
109311049 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (145kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
109311049 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (157kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
109311049 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
109311049 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 DAFTAR GRAFIK.pdf]
Preview
Text
109311049 DAFTAR GRAFIK.pdf - Published Version

Download (127kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
109311049 DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (128kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 BAB I.pdf]
Preview
Text
109311049 BAB I.pdf - Published Version

Download (192kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 BAB V.pdf]
Preview
Text
109311049 BAB V.pdf - Published Version

Download (150kB) | Preview
[thumbnail of 109311049 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
109311049 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (133kB) | Preview

Abstract

Masalah penelitian ini adalah masih banyak siswa yang kurangmenunjukkan motivasi dalam mengikuti proses belajar mengajar khususnya dalammata pelajaran IPA. Pembelajaran IPA yang masih disajikan secara verbal melaluikegiatan ceramah dan text book oriented juga menimbulkan rendahnya motivasibelajar siswa. Subjek dalam penelitian tindakan kelas ini adalah siswa kelas IV yangberjumlah 35 orang yang terdiri dari 18 siswa laki-laki dan 17 siswa perempuan di SDNegeri 107415 Tanjung Sari Kec. Batangkuis T.P 2012/2013. Objek dalam penelitian iniadalah model pembelajaran Talking Stick yang diharapkan dapat meningkatkan motivasibelajar siswa pada mata pelajaran IPA Materi Pokok Gaya dengan Model PembelajaranTalking Stick di Kelas IV SD. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui denganpenerapan model pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan motivasi belajar siswapada pelajaran IPA materi pokok Gaya di kelas IV SD Negeri 107415 Tanjung Sari Kec.Batangkuis T.P 2012/2013.Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam 2siklus, dimana setiap siklus dilakukan 2x pertemuan. Dalam setiap siklus dilakukanmelalui 4 tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Alat pengumpuldata yang digunakan adalah angket dan lembar observasi. Sebelum dilakukan tindakanpada siklus 1, peneliti terlebih dahulu mengamati proses pembelajaran awal siswa atauprasiklus yang bertujuan selain untuk mengetahui motivasi belajar siswa juga untukmengetahui kekurangan-kekurangan dalam proses kegiatan belajar mengajar. Instrumenyang digunakan dalam penelitian ini adalah angket dan lembar observasi motivasi belajarsiswa dengan indikator : tekun menghadapi tugas, ulet menghadapi kesulitan,menunjukkan minat yang tinggi terhadap bermacam-macam masalah, bekerja mandiri,dapat mempertahankan pendapatnya, bekerja sama dalam mencari dan memecahkanmasalah.Berdasarkan analisis data observasi pada siklus I pertemuan I yaitu : 7 orangsiswa memiliki motivasi belajar tinggi (20%) pada siklus I pertemuan II meningkathingga 17 orang siswa yang memiliki motivasi belajar sangat tinggi dan tinggi (48,57%).Dan pada siklus II pertemuan I persentase motivasi belajar siswa lebih meningkat lagiyaitu 24 orang siswa yang memiliki motivasi belajar sangat tinggi dan tinggi (68,6%),pada siklus II pertemuan II semakin meningkat dan sesuai dengan persentase yang ingindicapai pada tingkat motivasi belajar siswa, yaitu : 32 orang siswa yang memilikimotivasi belajar sangat tinggi dan tinggi (91,4%). Sedangkan berdasarkan analisis datayang diperoleh dari angket pada siklus I adalah : 18 orang memiliki motivasi belajar baik(51,42%), 13 orang memiliki motivasi belajar cukup (37,14%), 4 orang memilikimotivasi belajar kurang(11,42%). Dan pada siklus II diperoleh : 30 orang siswa yangmemiliki motivasi belajar dengan kriteria baik dan sangat baik yaitu sekitar (85,71%), 4orang memiliki motivasi belajar cukup (11,42%) dan 1 orang memiliki motivasi belajarkurang (2,85%). Berdasarkan hasil penelitian tersebut dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Talking Stick dapat meningkatkan motivasi belajar siswa pada pelajaran IPA di Kelas IV SD Negeri 107415 Tanjung Sari. Oleh karena itu, model pembelajaran Talking Stuick dapat diterapkan sebagai salah satu alternatif dalam meningkatakan motivasi belajar siswa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 372.35 Saf p
Keywords: Model; Pembelajaran; Kooperatif; Talking stick; Motivasi belajar; IPA; Gaya.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology > BF501 Motivation
L Education > LC Special aspects of education > LC1035 Basic education. Basic skills education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Unnamed user with email ibelkhan@gmail.com
Date Deposited: 19 Jul 2016 04:13
Last Modified: 01 Aug 2016 06:17
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/7271

Actions (login required)

View Item
View Item