UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR DRIBBLING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI VARIASI PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS XI IPA-A SMA NEGERI 1 SILIMAKUTA TAHUN AJARAN 2015/2016

Girsang, Jhon Lihardo (2016) UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR DRIBBLING DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI VARIASI PEMBELAJARAN PADA SISWA KELAS XI IPA-A SMA NEGERI 1 SILIMAKUTA TAHUN AJARAN 2015/2016. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 6111511016 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 6111511016 COVER.pdf - Published Version

Download (47kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 6111511016 LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 6111511016 LEMBAR PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (138kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 6111511016 ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 6111511016 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 6111511016 KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 6111511016 KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (87kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 6111511016 DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 6111511016 DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (66kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 6111511016 DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 6111511016 DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (39kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 6111511016 DAFTAR GAMBAR.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 6111511016 DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version

Download (38kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 6111511016 BAB I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 6111511016 BAB I.pdf - Published Version

Download (223kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 6111511016 DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 6111511016 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar menggiring bola dalam permainan sepak bola pada siswa kelas XI IPA-A SMA Negeri 1 Silimakuta Tahun Ajaran 2015/2016. Sampel penelitian ini sebanyak 39 orang siswa yang diberikan tindakan berupa penerapan pengembangan variasi pembelajaran terhadap pencapaian hasil belajar menggiring bola. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK)
Untuk memperoleh data dalam penelitian ini dilakukan tes hasil belajar diakhir setiap siklus yang berbentuk aplikasi teknik dasar menggiring bola dalam permainan sepak bola. Dengan pelaksanaan penelitian tes hasil belajar dilaksanakan selama dua kali pertemuan. Analisis data dilakukan dengan reduksi data dan paparan data.
Hasil penelitian menyimpulkan :
1.Dari data awal hasil belajar siklus 1 diperoleh nilai rata-rata siswa yaitu 70,53 dengan jumlah siswa yang tuntas 17 siswa (43,58%), sedangkan 22 orang siswa belum tuntas (56,41%). Dan belum memenuhi ketuntasan klasikal.
2.Tes hasil belajar post test siklus 1, jumlah siswa yang tuntas belajar sebanyak 22 orang siswa (56,41%) dan 17 orang siswa (43,58%) belum tuntas dengan nilai rata-rata siswa 75,79. Dalam hal ini terjadi peningkatan rata-rata hasil belajar test tindakan awal ke post test siklus 1 sebesar 5,26 point (12,83%)
3.Nilai yang diperoleh siswa pada siklus II mengalami peningkatan dimana terjadi peningkatan sebesar 3,59 point (33,33%). Dengan nilai rata-rata belajar siswa pada post test siklus II dengan rata-rata 79,38 atau dengan 35 orang siswa (89,74%) yang tuntas sedangkan siswa yang belum tuntas sebanyak 4 orang siswa (10,25%). Dan telah mencapai ketuntasan sesuai kriteria ketuntasan klasikal sebesar 85% siswa yang telah mencapai nilai 75.
4.Berdasarkan analisis data dapat disimpulkan bahwa melalui penerapan pengembangan variasi pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar menggiring bola dalam permainan sepak bola pada siswa kelas XI IPA-A SMA Negeri 1 Silimakuta Tahun Ajaran 2015/2016.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 PKR 034
Keywords: Pendidikan Jasmani;Sepak Bola;Menggiring Bola
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV743 Athletic and sporting goods, supplies, etc.
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV861 Ball games: Baseball, football, golf, etc.
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 25 Jul 2016 03:20
Last Modified: 25 Jul 2016 07:22
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/6799

Actions (login required)

View Item
View Item