Analisis Hasil Pembuatan Jas Pria Menggunakan Woven Fusible Interfacing Pada Tetap Jaya Taylor

Simanjuntak, Lia Octaria (2024) Analisis Hasil Pembuatan Jas Pria Menggunakan Woven Fusible Interfacing Pada Tetap Jaya Taylor. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 5173343026_Cover.pdf] Text
5173343026_Cover.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of 5173343026_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
5173343026_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (389kB)
[thumbnail of 5173343026_Kata_Pengantar.pdf] Text
5173343026_Kata_Pengantar.pdf

Download (173kB)
[thumbnail of 5173343026_Abstrak.pdf] Text
5173343026_Abstrak.pdf

Download (175kB)
[thumbnail of 5173343026_Daftar_Isi.pdf] Text
5173343026_Daftar_Isi.pdf

Download (163kB)
[thumbnail of 5173343026_Daftar_Tabel.pdf] Text
5173343026_Daftar_Tabel.pdf

Download (127kB)
[thumbnail of 5173343026_Daftar_Gambar.pdf] Text
5173343026_Daftar_Gambar.pdf

Download (129kB)
[thumbnail of 5173343026_Daftar_Lampiran.pdf] Text
5173343026_Daftar_Lampiran.pdf

Download (101kB)
[thumbnail of 5173343026_BAB_I.pdf] Text
5173343026_BAB_I.pdf

Download (391kB)
[thumbnail of 5173343026_BAB_II.pdf] Text
5173343026_BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 5173343026_BAB_III.pdf] Text
5173343026_BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (633kB)
[thumbnail of 5173343026_BAB_IV.pdf] Text
5173343026_BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB)
[thumbnail of 5173343026_BAB_V.pdf] Text
5173343026_BAB_V.pdf

Download (161kB)
[thumbnail of 5173343026_Daftar_Pustaka.pdf] Text
5173343026_Daftar_Pustaka.pdf

Download (205kB)
[thumbnail of 5173343026_Lampiran.pdf] Text
5173343026_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini didasarkan pada proses pembuatan jas pria yang membutuhkan waktu yang lama dan sangat kompleks, karena terjadi ketidakrataan dan gelombang pada permukaan jas, kotoran menempel pada permukaan jas, dan kekuatan rekat antara interfacing dengan bahan utama menurun sehingga terjadinya bubbling. Oleh karena itu, penggunaan woven fusible interfacing sebagai solusi meningkatkan efisiensi produksi dan membantu mengurangi biaya produksi pada jas pria. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil pembuatan jas pria menggunakan woven fusible interfacing pada Tetap Jaya Taylor Pematansiantar. Lokasi penelitian berada di Jln. Pematangsiantar Tanah Jawa Km.
10,3 Marubun Jaya, Sumatera Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang bertujuan untuk memperoleh informasi yang akurat. Penelitian ini terdiri dari satu variabel. Objek penelitian ini adalah 5 hasil pembuatan jas pria menggunakan woven fusible interfacing pada Tetap Jaya Taylor Pematangsiantar. Teknik pengumpulan data menggunakan lembar pengamatan yang telah divalidasi oleh 1 validator. Pengamat terdiri dari 2 Dosen Pendidikan Tata Busana dan 1 Praktisi di bidang Tailoring. Berdasarkan hasil pembuatan jas pria yang telah dinilai oleh ketiga pengamat dari 5 jas pria diperoleh sebanyak 4 jas
pria dengan kategori Sangat Baik (80%), sebanyak 1 jas (20%) dengan kategori Baik yaitu jas nomor 5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan woven fusible interfacing type M32 Sangat Baik untuk digunakan pada pembuatan jas pria dengan Rata-rata penilaian pengamatan hasil pembuatan jas pria dalam kategori Sangat Baik yaitu 92,3%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Analisis Jas Pria; Woven Fusible Interfacing
Subjects: T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts > TT490 Clothing manufacture. Dressmaking. Tailoring
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Busana
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 26 Jun 2025 04:12
Last Modified: 26 Jun 2025 04:12
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/62858

Actions (login required)

View Item
View Item