Hutagalung, Trisnawati and Umar, Azhar and Hanum, Inayah and Saputra, Kana and Sari, Yuliana (2024) PENDAMPINGAN LITERASI DIGITAL PADA GURUDI SMP NEGERI 23 MEDAN. In: Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Negeri Medan Tahun 2024, 12 Desember 2024, Medan.
![[thumbnail of Article.pdf]](https://digilib.unimed.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Article.pdf
Download (370kB)
Abstract
Kegiatan pengabdian kepada masyarakat tahun 2024 ini berjudul Pendampingan Literasi Digital Pada Guru di SMP Negeri 23 Medan. Mitra yang dilibatkan untuk bekerja sama adalah Kepala SMP Negeri 23 Medan. Lokasi mitra tersebut berjarak lebihkurang 6 KM dari Universitas Negeri Medan. Permasalahan yang dihadapi mitra selamaini adalah: (1) kurangnya pemahaman guru mengenai literasi digital, (2) kurangnya kemampuan guru dalam menggunakan literasi digital, (3) guru-guru di SMP Negeri 23 Medan kurang mengasah kemampuan mengenai literasi digital dikarenakan tidak ada bimbingan yang lebih menguasai teori dan praktek. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah: (1) melakukan pendampingan mengenai literasi digital, (2) melakukan pendampingan praktik penggunaan literasi digital pada guru SMP Negeri 23 Medan, (3) memberikan bimbingan dan pendampingan secara berkelanjutan. Adapunmanfaat yang diperoleh mitra dari kegiatan ini adalah: (1) meningkatkan kemampuan guru SMP Negeri 23 Medan dalam penggunaan literasi digital agar dapat dijadikan metode dalam mengajar; (2) menarik perhatian anak didik dan memotivasi anak didik agar semangat belajar. Metode pendekatan yang digunakan untuk mengatasi permasalahan mitra adalah metode pendidikan, latihan dan pendampingan secara intens dan berkelanjutan. Hasil luaran riil dari kegiatan pengabdian kepada masyarakatdihasilkannya (1) Satu artikel ilmiah yang dipublikasikan melalui jurnal ber ISSN online dari seminar nasional; (2) Publikasi pada media massa cetak/online/repocitory Perguruan Tinggi; (3) Video Pembelajaran
Item Type: | Conference or Workshop Item (Proceeding) |
---|---|
Keywords: | Pendampingan, Literasi Digital, Guru, SMP |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools L Education > LB Theory and practice of education > LB2801 School Administration and Organization > LB2832 Teaching personnel L Education > LC Special aspects of education > LC149 Literacy. Illiteracy |
Divisions: | Lembaga Penelitian |
Depositing User: | Mrs Catur Dedek Khadijah |
Date Deposited: | 14 Apr 2025 06:58 |
Last Modified: | 14 Apr 2025 06:58 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/61995 |