PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS IDI (INSTRUCTIONAL DEVELOPMENT INSTITUTE) PADA MATA PELAJARAN PERAWATAN TANGAN DAN MEWARNAI KUKU SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 BERINGIN.

Sari, Purnama (2016) PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS IDI (INSTRUCTIONAL DEVELOPMENT INSTITUTE) PADA MATA PELAJARAN PERAWATAN TANGAN DAN MEWARNAI KUKU SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 BERINGIN. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM 5113344022 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM 5113344022 COVER.pdf - Published Version

Download (65kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 5113344022 APROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 5113344022 APROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (591kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 5113344022 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 5113344022 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (203kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 5113344022 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 5113344022 PREFACE.pdf - Published Version

Download (365kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 5113344022 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 5113344022 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (164kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 5113344022 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
6. NIM 5113344022 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (234kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM 5113344022 TABLES.pdf]
Preview
Text
7. NIM 5113344022 TABLES.pdf - Published Version

Download (282kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 5113344022 APPENDICES.pdf]
Preview
Text
8. NIM 5113344022 APPENDICES.pdf - Published Version

Download (59kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM 5113344022 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
9. NIM 5113344022 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (685kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 5113344022 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
13. NIM 5113344022 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (254kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM 5113344022 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
14. NIM 5113344022 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (248kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan model pembelajaran berupa produk model pembelajaran IDI pada mata pelajaran perawatan tangan dan mewarnai kuku. Selain itu penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui efektifitas pengembangan model pembelajaran IDI.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini merupakan metode penelitian dan pengembangan (Research and Development). Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 1 Beringin. Dalam penelitian ini yang menjadi objek penelitian adalah mata pelajaran perawatan tangan dan mewarnai kuku yang didesain menggunakan model pembelajaran IDI. Subjek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X tata kecantikan kulit yang berjumlah 30 orang di SMK Negeri 1 Beringin. Model pembelajaran IDI meliputi tiga tahapan, yakni : penentuan (define), pengembangan (develop), dan penilaian (evaluate). Subjek uji coba terdiri dari ahli materi, ahli desain pembelajaran, 5 orang siswa untuk uji coba kelompok kecil, 15 orang siswa untuk uji coba kelompok sedang, 30 orang siswa untuk uji coba kelompok besar, dan dilanjutkan dengan uji efektifitas guru dan siswa. Data tentang kualitas produk pengembangan dikumpulkan dengan angket. Data – data yang dikumpulkan dianalisis dengan teknik analisis deskriptif kualitatif.
Hasil penlitian menunjukkan: (1) ahli materi perawatan tangan dan mewarnai kuku berada pada kulifikasi sangat baik (89,27%), (2) uji ahli desain pembelajaran berada pada kualifikasi baik (84,7%), (3) uji coba kelompok kecil berada pada kulifikasi (80,3%), (4) uji coba kelompok sedang berada pada kualifikasi baik (86%), (5) uji coba kelompok besar berada pada kualifikasi sangat baik (90,5%), (6) uji efektifitas siwa pada kualifikasi sangat baik (92%), (7) uji efektifitas guru pada kualifikasi sangat baik (91%) ini membuktikan tingkat keefektifan model pembelajaran IDI yang di kembangkan sangat baik. Hal ini diperkuat dari hasil penelitian Prayogi (2011), model pembelajaran IDI berhasil digunakan untuk meningkatkan hasil belajar. Oleh karena itu sebaiknya model pembelajaran IDI digunakan dalam pembelajaran perawatan tangan dan mewarnai kuku.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: SK-2016 RIAS 020
Keywords: Konpentensi Belajar; Kuku Tangan; Merawat Tangan
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
T Technology > TT Handicrafts Arts and crafts
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Rias
Depositing User: Mr Maknun
Date Deposited: 13 Jul 2016 07:29
Last Modified: 13 Jul 2016 07:29
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/6058

Actions (login required)

View Item
View Item