ALISIS KESALAHAN SISWA DALAM PENYELESAIAN MASALAH MATEMATIS MELALUI MODEL PBL DI SMP

Ompusunggu, Maxwell (2023) ALISIS KESALAHAN SISWA DALAM PENYELESAIAN MASALAH MATEMATIS MELALUI MODEL PBL DI SMP. In: Seminar Nasional Jurusan Matematika 2023, Transformasi Matematika dan Teknologi Menuju Generasi Matematika Unggul untuk Pendidikan Indonesia Maju, 09 November 2023, Medan.

[thumbnail of Fulltext.pdf] Text
Fulltext.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji kategori dan akar penyebab kesalahan siswa pada penyelesaian permasalahan matematis melalui model PBL berdasarkan prosedur Newman, serta menemukan alternatif solusi untuk meminimalkan kesalahannya. Sampel penelitian ini dipilih secara acak sebanyak 30 siswa kelas VII-4 SMP Negeri 3 Pematangsiantar. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Untuk mengetahui jenis kesalahan dan mengetahui akar permasalahannya, digunakan tes berbentuk esai sebagai instrumennya. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa total
ada 107 kesalahan, yaitu kesalahan membaca sebesar 10,3% kategori kecil disebabkan karena siswa tidak membaca soal, kesalahan memahami masalah sebesar 33,6% kategori cukup tinggi disebabkan karena tidak paham akan permasalahan yang ada, kesalahan transformasi sebesar 25,2% kategori cukup tinggi disebabkan karena kurangnya pemahaman siswa pada materi dan tidak tau rumus yang ingin digunakan, kesalahan kemampuan memproses sebesar 22,5% kategori kecil disebabkan karena siswa belum memahami konsep aljabar dan kesalahan penulisan jawaban sebesar 8,4% kategori sangat kecil terjadi karena tidak ketelitian.

Item Type: Conference or Workshop Item (Proceeding)
Keywords: Penyelesaian masalah matematis; Problem based learning; Analisis kesalahan siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 19 Jun 2024 07:42
Last Modified: 19 Jun 2024 07:42
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/58555

Actions (login required)

View Item
View Item