BR PANJAITAN, ZENNI CHRISTINA (2023) PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN FAKTOR EKSTERNAL TERHADAP MINAT MENJADI ENTREPRENEUR PADA MAHASISWA PENDIDIKAN BISNIS STAMBUK 2020 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
7193343003_Cover.pdf
Download (57kB)
7193343003_Lembar_Pengesahan.pdf
Download (324kB)
7193343003_Kata_Pengantar.pdf
Download (427kB)
7193343003_Abstrak.pdf
Download (260kB)
7193343003_Daftar_Isi.pdf
Download (381kB)
7193343003_Daftar_Tabel.pdf
Download (229kB)
7193343003_Daftar_Gambar.pdf
Download (229kB)
7193343003_Daftar_Lampiran.pdf
Download (229kB)
7193343003_BAB_I.pdf
Download (787kB)
7193343003_BAB_V.pdf
Download (258kB)
7193343003_Daftar_Pustaka.pdf
Download (405kB)
Abstract
Masalah dalam penelitian ini adalah faktor internal dan faktor eksternal yang mendorong mahasiswa untuk menjadi entrepreneur masih tergolong rendah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh faktor internal dan faktor eksternal terhadap minat menjadi entrepreneur mahasiswa Pendidikan Bisnis Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Medan Stambuk 2020.
Penelitian ini dilaksanakan di Fakultas Ekonomi UNIMED pada tahun ajaran 2022/2023. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan total sampling sebanyak 63 orang yang disebarkan melalui google form. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda..Uji hipotesis menggunakan uji t dan uji F. Hasil penelitian menunjukkan: Persamaan analisis regresi linear berganda dari penelitian ini yaitu Y=2.094 + 0,743X1 + 0,319X2. Dari uji hipotesis t memperoleh variabel faktor internal dan faktor eksternal berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap minat menjadi entreprenuer. Dari uji hipotesis F memperoleh faktor internal dan faktor eksternal berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap minat menjadi entrepreneur. Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi memperoleh nilai R Square sebesar 0,785. Hal ini berarti bahwa variabel faktor internal dan faktor eksternal memberikan kontribusi terhadap minat menjadi entreprenuer sebesar 78,5%, sementara sisanya sebesar 21,5% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dikaji pada penelitian ini.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Faktor Internal, Faktor Eksternal, Minat Menjadi Entrepreneur |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Pendidikan Bisnis |
Depositing User: | Cut Lidya Mutia |
Date Deposited: | 26 May 2024 00:20 |
Last Modified: | 26 May 2024 00:20 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/57768 |