PENGARUH PANDUAN PRAKTIKUM VIRTUAL OLABS BERBASIS MEDIA DIGITAL FLIPBOOK PADA MATERI SISTEM EKSKRESI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI MIA MAN 3 MEDAN

Dewi, Ratna Sari (2023) PENGARUH PANDUAN PRAKTIKUM VIRTUAL OLABS BERBASIS MEDIA DIGITAL FLIPBOOK PADA MATERI SISTEM EKSKRESI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI MIA MAN 3 MEDAN. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 4191141003_Cover.pdf] Text
4191141003_Cover.pdf

Download (123kB)
[thumbnail of 4191141003_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4191141003_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (357kB)
[thumbnail of 4191141003_Abstrak.pdf] Text
4191141003_Abstrak.pdf

Download (107kB)
[thumbnail of 4191141003_Kata_Pengantar.pdf] Text
4191141003_Kata_Pengantar.pdf

Download (176kB)
[thumbnail of 4191141003_Daftar_Isi.pdf] Text
4191141003_Daftar_Isi.pdf

Download (108kB)
[thumbnail of 4191141003_Daftar_Gambar.pdf] Text
4191141003_Daftar_Gambar.pdf

Download (78kB)
[thumbnail of 4191141003_Daftar_Tabel.pdf] Text
4191141003_Daftar_Tabel.pdf

Download (78kB)
[thumbnail of 4191141003_Daftar_Lampiran.pdf] Text
4191141003_Daftar_Lampiran.pdf

Download (79kB)
[thumbnail of 4191141003_BAB_I.pdf] Text
4191141003_BAB_I.pdf

Download (285kB)
[thumbnail of 4191141003_BAB_V.pdf] Text
4191141003_BAB_V.pdf

Download (80kB)
[thumbnail of 4191141003_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4191141003_Daftar_Pustaka.pdf

Download (265kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh panduan praktikum virtual Olabs berbasis media digital Flipbook pada materi sistem ekskresi. Penelitian dilakukan di MAN 3 Medan dengan menggunakan metode one group pretest-posttest design.
Dengan sampel penelitian adalah kelas XI MIA 3 yang terdiri dari 30 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh penggunaan buku panduan praktikum virtual berbasi media digital Flipbook terhadap hasil belajar siswa pada
materi sistem ekskresi manusia. Terlihat pada nilai rata-rata posttest siswa di kelas meningkat yaitu 78,3. Hasil uji Paired Sampel t-test menggunakan software SPSS
22 diketahui bahwa nilai sig.(2-tailed) < 0,05 atau 0,000 < 0,005 dapat disimpulkan bahwa hipotesis Ho ditolak dan Ha diterima. Hal ini membuktikan bahwa terdapat
perbedaan yang signifikan antara hasil belajar pretest dan posttest. Hasil belajar peserta didik meningkat setelah menggunakan panduan praktikum virtual Olabs
didapatkan bahwa nilai N-Gain yaitu 0,5283 dan berada dalam kategori sedang. yang menunjukkan kriteria sedang sehingga cukup efektif dalam meningkatkan
hasil belajar peserta didik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Praktikum virtual;Sistem ereksi; Hasil belajar siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology > QH501 Life
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 22 May 2024 03:03
Last Modified: 22 May 2024 03:03
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/57512

Actions (login required)

View Item
View Item