SINTESIS NANOPARTIKEL QUERCETIN – CHITOSAN (QTCS) HASIL ISOLASI DARI DAUN BENALU KOPI (Loranthus Parasiticus (L.) Merr)

AZZAYTHOUNAH, SYA SYA (2023) SINTESIS NANOPARTIKEL QUERCETIN – CHITOSAN (QTCS) HASIL ISOLASI DARI DAUN BENALU KOPI (Loranthus Parasiticus (L.) Merr). Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 4193510001_Cover.pdf] Text
4193510001_Cover.pdf

Download (128kB)
[thumbnail of 4193510001_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4193510001_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (283kB)
[thumbnail of 4193510001_Abstrak.pdf] Text
4193510001_Abstrak.pdf

Download (255kB)
[thumbnail of 4193510001_Kata_Pengantar.pdf] Text
4193510001_Kata_Pengantar.pdf

Download (233kB)
[thumbnail of 4193510001_Daftar_Isi.pdf] Text
4193510001_Daftar_Isi.pdf

Download (199kB)
[thumbnail of 4193510001_Daftar_Gambar.pdf] Text
4193510001_Daftar_Gambar.pdf

Download (144kB)
[thumbnail of 4193510001_Daftar_Tabel.pdf] Text
4193510001_Daftar_Tabel.pdf

Download (94kB)
[thumbnail of 4193510001_BAB_I.pdf] Text
4193510001_BAB_I.pdf

Download (345kB)
[thumbnail of 4193510001_BAB_V.pdf] Text
4193510001_BAB_V.pdf

Download (255kB)
[thumbnail of 4193510001_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4193510001_Daftar_Pustaka.pdf

Download (323kB)

Abstract

Benalu kopi adalah tumbuhan bermanfaat yang banyak digunakan sebagai obat tradisional. Salah satu kandungan dalam daun benalu kopi yang memiliki antioksidan cukup tinggi adalah quersetin. Penggunaan quercetin sebagai senyawa aktif obat yang siap pakai masih sangat sedikit karena masalah kelarutan dan laju disolusi senyawa ini dalam air. Untuk itu perlu dilakukan sintesis nanopartikel untuk meningkatkan kelarutan dan laju disolusinya. Nanopartikel Kitosan telah di sintesis dengan metode gelasi ionik menggunakan Quersetin hasil isolat dari daun benalu kopi (Loranthus) sebagai sediaan agen antikanker. proses pembuatan nanopartikel kitosan dilakukan dengan penambahan NaTPP kedalam larutan Quercetin-Chitosan dengan berbagai variasi perbandingan. Analisa PSA dilakukan untuk mengetahui ukuran partikel yang di hasilkan. hasil penelitian menunjukkan ukuran partikel paling kecil adalah 44.54 nm. Hasil koloid ini, juga memiliki sifat fisik dan kimia yang berbeda dari komponen penyusunnya, hal ini mendandakan telah terbentuk senyawa baru yang bersifat irreversibel. Hasil koloid nanopartikel ini juga memiliki aktivitas antioksidan yang sangat kuat. Hal ini dibuktikan dengan nilai IC50 sekitar 27,11 μg/mL.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Benalu kopi; Antioksidan; Obat
Subjects: Q Science > QD Chemistry
Q Science > QD Chemistry > QD241 Organic chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 15 May 2024 02:25
Last Modified: 15 May 2024 02:25
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56789

Actions (login required)

View Item
View Item