Hutabalian, Juneisa (2023) Pengembangan LKPD Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran 2 Peristiwa dalam Kehidupan dengan Menggunakan Metode Education Games pada Kelas V SDN 106160 Tanjung Rejo Kec. Percut Sei Tuan T.A 2021/2022. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
1. NIM 1182111035 COVER.pdf
Download (49kB)
2. NIM. 1182111035 APPROVAL SHEET.pdf
Download (283kB)
3. NIM. 1182111035 ABSTRACT.pdf
Download (71kB)
4. NIM. 1182111035 PREFACE.pdf
Download (194kB)
5. NIM. 1182111035 TABLE OF CONTENT.pdf
Download (93kB)
6. NIM. 1182111035 TABLES.pdf
Download (35kB)
7. NIM. 1182111035 ILLUSTRATION.pdf
Download (35kB)
8. NIM. 1182111035 CHAPTER I.pdf
Download (370kB)
12. NIM. 1182111035 CHAPTER V.pdf
Download (94kB)
13. NIM. 1182111035 BIBLIOGRAPHY.pdf
Download (149kB)
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang bertujuan untuk mengembangkan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berbasis education games pada kemampuan berpikir kritis siswa dalam pembelajaran tematik pada kelas V
Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran 2 yang valid, praktis, dan efektif digunakan. Penelitian ini dilatarbelakangi dengan banyaknya sekolah yang masih menggunakan LKPD yang beredar dari berbagai penerbit sehingga LKPD tersebut kurang tepat digunakan. LKPD yang diterapkan pada pembelajaran di sekolah saat ini tidak memperkuat penagihan materi belajar dalam kurikulum dan kandungannya hanya sekedar wawasan materi secara konseptual seperti halnya ilmu teori saja,
engaplikasian dan penerapan ilmunya dalam keseharian tidak
didukung sehingga sangat diperlukan evaluasi pada LKPD. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan menggunakan model penelitian pengembangan 4-D (Four D Models) menurut Thiagarajani. Model ini terdiri dari 4 tahap pengembangan yaitu Define, Design, Develop, dan Disseminate atau diadaptasikan menjadi model 4-D, yaitu pendefinisian, perancangan, pengembangan, dan penyebaran. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri 106061 Tanjung Rejo. Instrumen yang digunakan yaitu angket validasi ahli, angket kepraktisan guru dan tes hasil belajar siswa. Hasil Penelitian menunjukkan: (1) berdasarkan hasil validasi ahli diperoleh bahwa LKPD berbasis education games siswa kelas V dengan rata-rata skor validasi sebesar 93% atau berkategori sangat valid; (2) berdasarkan hasil angket kepraktisan guru diperoleh bahwa LKPD berbasis education games siswa kelas V dengan rata-rata skor validasi sebesar 86% atau berkategori sangat praktis; (3) berdasarkan hasil uji coba lapangan telah diperoleh bahwa LKPD berbasis education games pada
materi perubahan wujud benda berdasarkan respon siswa memperoleh nilai ratarata 85 dengan kriteria sangat efektif. Disarankan lembar kerja peserta didik berbasis education games ini digunakan oleh guru kelas V SD untuk meningkatkan proses pembelajaran kreatif dan mampu melatih kemampuan
berpikir tingkat tinggi pada siswa sehingga hasil belajar siswa akan maksimal dan dapat meningkat.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Lembar Kerja Peserta Didik; Education Games; Pembelajaran Tematik |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Muhammad Khomaini Wahyudi |
Date Deposited: | 02 May 2024 07:21 |
Last Modified: | 02 May 2024 07:21 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/56119 |