Rancang Bangun Sistem Monitoring PLTS Berbasis IoT Sebagai Media Pembelajaran Antarmuka Dan Komunikasi Data Di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan

Tarigan, Sintya Verina Br. (2024) Rancang Bangun Sistem Monitoring PLTS Berbasis IoT Sebagai Media Pembelajaran Antarmuka Dan Komunikasi Data Di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 5193131011_Cover.pdf] Text
5193131011_Cover.pdf

Download (213kB)
[thumbnail of 5193131011_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
5193131011_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (632kB)
[thumbnail of 5193131011_Kata_Pengantar.pdf] Text
5193131011_Kata_Pengantar.pdf

Download (575kB)
[thumbnail of 5193131011_Abstrak.pdf] Text
5193131011_Abstrak.pdf

Download (318kB)
[thumbnail of 5193131011_Daftar_Isi.pdf] Text
5193131011_Daftar_Isi.pdf

Download (533kB)
[thumbnail of 5193131011_Daftar_Tabel.pdf] Text
5193131011_Daftar_Tabel.pdf

Download (388kB)
[thumbnail of 5193131011_Daftar_Gambar.pdf] Text
5193131011_Daftar_Gambar.pdf

Download (464kB)
[thumbnail of 5193131011_Daftar_Lampiran.pdf] Text
5193131011_Daftar_Lampiran.pdf

Download (388kB)
[thumbnail of 5193131011_BAB_I.pdf] Text
5193131011_BAB_I.pdf

Download (862kB)
[thumbnail of 5193131011_BAB_V.pdf] Text
5193131011_BAB_V.pdf

Download (571kB)
[thumbnail of 5193131011_Daftar_Pustaka.pdf] Text
5193131011_Daftar_Pustaka.pdf

Download (534kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini dirancang untuk: (1) menghasilkan sistem monitoring PLTS berbasis IoT sebagai media pembelajaran di mata pelajaran antarmuka dan komunikasi data di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan (2) menguji kelayakan media
pembelajaran sistem monitoring PLTS berbasis IoT pada mata pelajaran antarmuka dan komunikasi data di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan (3) mengetahui respon pengguna setelah menggunakan sistem monitoring PLTS berbasis IoT sebagai media pembelajaran di mata pelajaran antarmuka dan komunikasi data di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan. Penelitian ini merupakan penelitian Research and Development (R&D) dalam bidang pendidikan. Model penelitian pengembangan yang digunakan berupa ADDIE: Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation. Langkah awal pengembangan meliputi analisis kebutuhan dan pendesainan media pembelajaran. Setelah media pembelajaran selesai dikembangkan maka dilakukan pengujian oleh ahli materi, ahli media, dan pengguna. Pengujian terhadap siswa sebagai pengguna dilakukan oleh 33 siswa jurusan Teknik Elektronika Industri kelas XII. Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan teknik analisis data yang
digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif. Penelitian dan pengembangan ini menghasilkan media pembelajaran berupa sistem monitoring PLTS berbasis IoT, buku pedoman, materi ajar dan jobsheet. Persentase kelayakan media pembelajaran oleh ahli materi mendapatkan 80,83%, oleh ahli media mendapatkan 81,28%, dan oleh siswa mendapatkan 78,55%. Berdasarkan ketiga persentase tersebut, maka media pembelajaran sistem monitoring PLTS berbasis IoT termasuk dalam kategori layak untuk digunakan pada pada mata pelajaran antarmuka dan komunikasi data di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Sistem Monitoring; PLTS; IoT; ADDIE; Antarmuka dan Komunikasi Data
Subjects: L Education > LC Special aspects of education > LC1041 Vocational education (General)
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering > TK2896 Production of electricity by direct energy conversion
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 30 Apr 2024 02:54
Last Modified: 30 Apr 2024 02:54
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55903

Actions (login required)

View Item
View Item