PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FISIKAAPLIKASI SAC (SMART APPLICATION CREATOR)PADA MATERI GELOMBANG MEKANIK

Nainggolan, Bima Patriciasio Liong (2023) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN FISIKAAPLIKASI SAC (SMART APPLICATION CREATOR)PADA MATERI GELOMBANG MEKANIK. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.

[thumbnail of 4193321021_Cover.pdf] Text
4193321021_Cover.pdf

Download (70kB)
[thumbnail of 4193321021_Lembar_Pengesahan.pdf] Text
4193321021_Lembar_Pengesahan.pdf

Download (225kB)
[thumbnail of 4193321021_Abstrak.pdf] Text
4193321021_Abstrak.pdf

Download (97kB)
[thumbnail of 4193321021_Kata_Pengantar.pdf] Text
4193321021_Kata_Pengantar.pdf

Download (688kB)
[thumbnail of 4193321021_Daftar_Isi.pdf] Text
4193321021_Daftar_Isi.pdf

Download (129kB)
[thumbnail of 4193321021_Daftar_Gambar.pdf] Text
4193321021_Daftar_Gambar.pdf

Download (141kB)
[thumbnail of 4193321021_Daftar_Tabel.pdf] Text
4193321021_Daftar_Tabel.pdf

Download (81kB)
[thumbnail of 4193321021_Daftar_Lampiran.pdf] Text
4193321021_Daftar_Lampiran.pdf

Download (81kB)
[thumbnail of 4193321021_BAB_I.pdf] Text
4193321021_BAB_I.pdf

Download (241kB)
[thumbnail of 4193321021_BAB_V.pdf] Text
4193321021_BAB_V.pdf

Download (91kB)
[thumbnail of 4193321021_Daftar_Pustaka.pdf] Text
4193321021_Daftar_Pustaka.pdf

Download (93kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena banyak guru yang tidak menggunakan media
pembelajaran dalam mengajar, guru kurang memahami cara kerja media
pembelajaran, rendahnya beberapa pemahaman guru terhadap media
pembelajaran, dan rendahnya hasil belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui kelayakan, kepraktisan dan kefektifan Media pembelajaran SAC
(Smart Application Creator) pada materi gelombang mekanik yang sudah
dikembangkan peneliti. Jenis penelitian adalah Research and Develoment
(RnD) bermodel ADDIE oleh Dick dan Carry. ADDIE terdiri analysis, design,
development, implementation, dan evaluation serta Subjek dalam penelitian iniadalah ahli Media, materi, dan objek adalah peserta didik kelas XI MIPA 6SMA Negeri 17 Medan yang berjumlah 34 orang. Instrumen yang digunakanialah angket uji kelayakan Media, materi, dan test. Hasil penelitianmenunjukkan media yang dikembangkan memperoleh nilai dari ahli Media(98,80), ahli materi (91,66%) dengan kategori layak. Pada uji praktis Mediamemperoleh skor 81,49% dengan kategori praktis. Pada uji kefektifan mediapembelajaran SAC (Smart Application Creator) memperoleh skor n-gain 0,73dengan kategori efektif

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Media pemebelajaran; Hasil belajar; Guru
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QC Physics
Q Science > QC Physics > QC170 Atomic physics. Constitution and properties of matter including molecular physics, relativity, quantum theory, and solid state physics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Pendidikan Fisika
Depositing User: Mrs Beatrix Nainggolan
Date Deposited: 26 Apr 2024 08:43
Last Modified: 26 Apr 2024 08:43
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/55692

Actions (login required)

View Item
View Item