INOVASI MODEL PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA YANG INOVATIF

Daso, Lukman (2024) INOVASI MODEL PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA YANG INOVATIF. In: Mewujudkan Insan Berbahasa dan Bersastra Melalui Semangat Kepahlawanan. CV. FATIH DIGITAMA INDONESIA, Binjai, Sumatera Utara, pp. 113-126.

[thumbnail of Article.pdf]
Preview
Text
Article.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Pembelajaran bahasa Indonesia inovatif sangat memperhatikan kompetensi dan hak-hak yang dimiliki siswa, sehingga dikatakan pembelajaran bahasa Indonesia inovatif adalah pembelajaran bahasa yang humanis. Sehubungan dengan itu, tujuan yang ingin dicapai adalah guru bahasa Indonesia harus dapat mewujudkan model pembelajaran inovatif agar pembelajaran bahasa Indonesia menjadi pembelajaran yang humanis. Pembelajaran inovatif adalah proses pembelajaran yang berpusat pada siswa dan meyakini bahwa siswa memiliki kompetensi. Dalam upaya mencapai tujuan tersebut digunakan metode kualitatif..Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan pembelajaran dengan model inovatif siswa dapat belajar dengan aktif, kreatif, dan inovatif. Hal itu selaras dengan pembelajaran inovatif yang dilandasi oleh filsafat konstruktivisme. Hal itu dimaksudkan untuk mewujudkan pembelajaran inovatif di kelas agar proses pembelajaran berpusat pada siswa dan siswa memiliki kompetensi

Item Type: Book Section
Keywords: Inovasi Model pembelajaran, bahasa dan sastra Indonesia, humanis
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
P Language and Literature > P Philology. Linguistics
P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P301 Style. Composition. Rhetoric
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 12 Feb 2024 03:53
Last Modified: 12 Feb 2024 03:53
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/54339

Actions (login required)

View Item
View Item