IDENTIFIKASI KARAKTER MORFOLOGI PISANG (Musa sp.) DI KECAMATAN BATUNANDUA PADANGSIDIMPUAN, SUMATERA UTARA

Hasanah, Uswatun and Gultom, Tumiur (2020) IDENTIFIKASI KARAKTER MORFOLOGI PISANG (Musa sp.) DI KECAMATAN BATUNANDUA PADANGSIDIMPUAN, SUMATERA UTARA. In: Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya 2019, 4 Oct 2019, Medan.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

jenis pisang yang tersebar.Penelitian dilakukan di Kec.Batunadua desa Balakka Sipunggur, desa Siloting, desa Ujung Gurab, desa Purwodadi dan desa Batunadua Jae. Alat yang digunakan dalam penelitan ini adalah kamera, pisau, alat tulis, label nama dan buku descriptor. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey dengan parameter bagian batang semu, daun, bunga (Jantung pisang) dan buah. Hasil penelitian menunjukkan terdapat tujuh jenis pisang yaitu pisang jantan, pisang barangan, pisang ambon lumut, pisang tanduk, pisang ranca gadu, pisang kepok dan pisang raja sereh.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information: Morfologi tumbuhan; Pisang; Buah
Subjects: Q Science > QK Botany > QK474 Spermatophyta. Phanerogams > QK495 Angiosperms
Q Science > QK Botany > QK710 Plant physiology
S Agriculture > SB Plant culture > SB354 Fruit and fruit culture
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 03 Jan 2024 02:55
Last Modified: 03 Jan 2024 02:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/53660

Actions (login required)

View Item
View Item