Valianto, Budi and Hariadi and Akhmad, Imran and Novita (2020) LAPORAN AKHIR PENELITIAN KEBIJAKAN FAKULTAS KEBIJAKAN PENERAPAN LAYANAN DIGITAL FAKULTAS TERINTEGRASI BERBASIS PORTAL SISTEM INFORMASI LAYANAN TERINTEGRASI FAKULTAS (SILATiF) UNTUK LINGKUP LAYANAN FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI MEDAN. Technical Report. LPPM Universitas Negeri Medan, Medan.
Report.pdf - Published Version
Download (3MB) | Preview
Abstract
Sistem Informasi Layanan Terintegrasi Fakultas pada Fakultas Ilmu Keolahragaan
Universitas Negeri Medan merupakan sebuah sistem yang selain memudahkan dosen dalam staf
administrasi dalam proses pemberian layanan pembelajaran maupun layanan administrasi
akademis, juga memudahkan mahasiswa dalam melakukan berbagai proses akademis di tingkat
jurusan maupun fakultas seperti : administrasi penelitian, proses sidang meja hijau serta proses
yudisium. Karena berbasis web, maka informasi dan data dapat diakses oleh pengguna
terotentifikasi (baik dosen, staf, mahasiswa) dimana saja dan kapan saja.
Pada hasil penelitian ini dikembangkan sebuah Sistem Informasi Berbasis Web dengan studi kasus
pada Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Medan, dimana dalam proses
pembangunannya digunakan alat bantu pengembangan sistem yaitu: Data Flow Diagram (DFD),
Context Diagram, Entity Relationship Diagram (ERD) dan Flowchart, dengan menggunakan
bahasa pemrograman PHP.7, HTML5 dan MySQL sebagai mesin databasenya.
Item Type: | Monograph (Technical Report) |
---|---|
Keywords: | pengertian web situs; sasarn produk; Sistem Informasi Berbasis Web |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > L Education (General) > L111 Official documents, reports, etc. L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education T Technology > T Technology (General) > T58.6 Management information systems |
Divisions: | Fakultas Ilmu Keolahragaan |
Depositing User: | Mrs Catur Dedek Khadijah |
Date Deposited: | 21 Jun 2023 05:05 |
Last Modified: | 21 Jun 2023 05:05 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/53155 |