Laporan Akhir Kelompok Dosen Bidang Keahlian Pemgembangan Media Pembelajaran Video Sebagai Media Penunjang Praktikum Analisis Zat Gizi

Emilia, Esi and Purba, Rasita and Jahro, Iis Siti (2019) Laporan Akhir Kelompok Dosen Bidang Keahlian Pemgembangan Media Pembelajaran Video Sebagai Media Penunjang Praktikum Analisis Zat Gizi. Project Report. LPPM Unimed, Universitas Negeri Medan.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah melakukan pengembangan media pembelajaran video sebagai salah satu media penunjang praktikum untuk mata kuliah Analisi Zat Gizi. Luaran wajib yang diharapkan dari penelitian ini diantaranya : a) Artikel ilmiah yang dimuat di jurnal internasional bereputasi yaitu Journal of Food Science Education; b) Produk berupa video pembelajaran; dan c) Buku ber-ISBN. Luaran tambahan yang diharapkan dari penelitian ini adalah a) Artikel ilmiah yang dimuat di jurnal nasional terakreditasi yaitu Jurnal Bahan Alam Terbarukan; b) Artikel ilmiah yang dipresentasikan di seminar internasional yaitu Asian Congress of Nutrition 2019 dan dimuat pada Prosiding terindeks; dan c) Kekayaan intelektual (KI) berupa hak cipta.

Item Type: Monograph (Project Report)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TX Home economics > TX341 Nutrition. Foods and food supply
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 19 Jun 2023 02:22
Last Modified: 19 Jun 2023 02:22
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/53055

Actions (login required)

View Item
View Item