Analisis Perilaku Gizi Seimbang Pada Remaja Berbasis Gender

Emilia, Esi and Fadila, Meuthia (2013) Analisis Perilaku Gizi Seimbang Pada Remaja Berbasis Gender. In: Prosiding B : Simposium Peneitian Terkini Pangan dan Gizi, 27 Juni 2013, Balai Kartini-Jakarta.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis perilaku gizi seimbang pada remaja berdasarkan gender. subjek adalah remaja berumur 13-15 tahun (siswa SMP) di kota medan. minimal subjek berdasarkan proporsi pengetahuan gizi remaja, yaitu 336 dengan nilai presisi 5%. data perilaku gizi diperoleh melalui pengisian kuesioner. konsep gizi seimbang terdiri dari dimensi pola hidup sehat. kedua dimensi tersebut dikembangkan menjadi 20 indikator dan 60 item. analisis data secara deskriptif. hasil penelitian menemukan persentase perilaku gizi remaja tergolong rendah (61.4%) dengan persentase pengetahuan, sikap dan praktek gizi remaja berturut-turut adalah 60.07%; 61.53% dan 64.49%.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: gender; gizi; perilaku; remaja
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
T Technology > TX Home economics > TX341 Nutrition. Foods and food supply
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Mrs Yuni Chairani
Date Deposited: 16 Jun 2023 04:41
Last Modified: 16 Jun 2023 04:41
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/52990

Actions (login required)

View Item
View Item