Penilaian Autentik Hasil Belajar Renang Gaya Kupu-Kupu Terhadap Kompetensi Mahasiswa Prodi PJKR

Suprayitno (2023) Penilaian Autentik Hasil Belajar Renang Gaya Kupu-Kupu Terhadap Kompetensi Mahasiswa Prodi PJKR. Journal Physical Health Recreation, 03 (02). pp. 242-250. ISSN 2747-013X (In Press)

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (577kB) | Preview

Abstract

Penilaian merupakan rangkaian kegiatan untuk memperoleh, menganalisis, dan menafsirkan data tentang proses dan hasil belajar peserta didik yang dilakukan secara sistematis dan berkesinambungan, sehingga menjadi informasi yang bermakna dalam pengambilan keputusan. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menggunakan teknik tes dan pengukuran berdasarkan lembaran penilaian autentik hasil belajar renang gaya kupu-kupu. Desain penelitian dengan pre-test-perlakuan-post-test. Uji normalitas kelompok pre dan post-test renang gaya kupu-kupu adalah 0,200 dan 0,197 dengan demikian, data berasal dari populasi yang berdistribusi normal, pada taraf signifikansi 0,05. Uji homogenitas dengan statistik Based on Mean didapat dua data kelompok renang gaya kupu-kupu (pre-test danpost-test) diperoleh signifikansi 0,092 melebihi 0,05, dengan demikian data penelitian di atas homogen. Terdapat perbedaan rata-rata antara hasilpre-test danpost-test yang signifikan (nilai Sig (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,05) antara proses gerak hasil belajar renang gaya kupu-kupu dengan menggunakan penilaian autentik (autentic assesment). Hal ini menunjukkan bahwa dengan menggunakan penilaian autentic assesment dapat menggambarkan kompetensi mahasiswa secara valid. Penilaian ini mampu memfasilitasi mahasiswa untuk menggunakan kombinasi dari kompetensi pengetahuan keterampilan dan sikapnya untuk mengaplikasikan sesuatu yang dibutuhkan dalam pembelajaran renang gaya kupu-kupu.

Item Type: Article
Additional Information: 797.21 Sup p
Keywords: Penilaian autentik; Renang gaya kupu-kupu; Kompetensi mahasiswa; Hasil belajar
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports > GV770 Water sports: Canoeing, sailing, yachting, scuba diving, etc.
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 14 Jun 2023 03:22
Last Modified: 14 Jun 2023 03:22
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/52851

Actions (login required)

View Item
View Item