PENINGKATAN PEMAHAMAN PERSEPULUHAN UNTUK MENGWUJUDKAN NILAI-NILAI KEROHANIAN JEMAAT

Waruwu, Sabarani and Heryanto and Manuputty, Lorens and Habeahan, Sampitmo (2022) PENINGKATAN PEMAHAMAN PERSEPULUHAN UNTUK MENGWUJUDKAN NILAI-NILAI KEROHANIAN JEMAAT. Jurnal Darma Agung, 30 (01). pp. 612-626. ISSN 0852-7296

Full text not available from this repository.

Abstract

Persepuluhan merupakan suatu dilema di kalangan hidup orang percaya dan Gereja di masa kini, dimana ada ketidakseragaman pemahaman dalam pelaksanaanya di setiap jemaat dan Gereja di masa kini, sebab sangat berbeda dengan praktik persepuluhan dalam Perjanjian Lama yang sudah menjadi aturan dan kewajiban bagi umat Allah yakni Israel yang sangat jelas pelaksanaannya dan tujuan yang terarah. Di era Gereja masa kini ada kesimpangsiuran pemahaman dalam praktek persepuluhan seolah-olah telah ikut digenapi oleh Yesus Kristus sehingga orang percaya tidak ingin melakukan lagi pesepuluhan ini dalam gereja. Maka dengan adanya kesimpangsiuran ini, akan memberikan jawaban dan pemahaman yang benar melalui tulisan ini, bahwa persembahan persepuluhan dari Penjanjian Lama tidak ada pembatalan, melainkan sebuat standar kebenaran dalam dalam Gereja untuk memuliakan dan menghormati Tuhan dari segala yang kita miliki. Kemudian memberikan standar kehidupan kerohanian dan peningkatan iman jemaat melalui persepuluhan. Sebab nilai-nilai kerohanian jemaat terlihat dari pemberian yang menunjukkan ketaatan kepada Tuhan dalam Gereja artinya perspuluhan akan di pergunakan dalam memperluas pelayanan Tuhan di bumi dan kegiatan pelayanan jemaat. Hubungan persepuluhanan dengan nilai kerohanian jemaat adalah wujud kesadaran dan ketekunan orang percaya kepada Tuhan.

Item Type: Article
Keywords: Persepuluhan; Nilai kerohanian; Pemahaman
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology
B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV590 Ecclesiastical theology > BV770 Church finance. Church property
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Pkn
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 20 Apr 2023 08:10
Last Modified: 20 Apr 2023 08:10
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/51832

Actions (login required)

View Item
View Item