ANALISA JENIS-JENIS KOROSI PADA BAJA TAHAN KARAT

Purba, Saut (2011) ANALISA JENIS-JENIS KOROSI PADA BAJA TAHAN KARAT. Majalah Ilmiah Teknik, 13 (02). pp. 43-46. ISSN 1410-8569

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Baja Tahan Karat (Stainless Steel/SS) termasuk logam yang tahan korosi, tetapi SS secara mendasar bukanlah logam mulia yang hampir tidak mengalami korosi seperti emas (Au) dan platina (Pt). SS masih mengalami korosi, korosi yang terjadi pada SS relatif kecil. Daya tahan SS terhadap serangan korosi karena lapisan yang tidak terlihat (Invisible layer) yang terjadi akibat oksidasi SS dengan oksigen yang akhirnya membentuk lapisan pelindung anti korosi (protective layer). Jenis-jenis korosi yang biasanya menyerang Material SS antara lain Uniform Corrosion, Pitting Corrosion, Intergramular Corrosion, Crevice Corrosion and Galvanic Corrosion. Tulisan ini akan menguraikan proses korosi pada Stainless Steel (SS) secara umum dan menganalisa jenis-jenis korosi pada SS serta penyebabnya, agar konsumen dapat memilih SS yang sesuai dengan kebutuhan aplikasi di lapangan.

Item Type: Article
Keywords: Korosi; Stainless steel; Uniform corrosion; Pitting corrosion; Intergramular corrosion; Crevice corrosion; Galvanic corrosion
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > TA401 Materials of engineering and construction. Mechanics of materials
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 05 Apr 2023 07:33
Last Modified: 05 Apr 2023 07:33
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/51639

Actions (login required)

View Item
View Item