Manurung, Santika Ramayani (2022) Pengembangan Media Pembelajaran POP-UP BOOK Pada Materi bangun datar untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SDN 107828 Aras Panjang 2021/2022. Undergraduate thesis, Universitas Negeri Medan.
1. NIM. 1181111051_COVER.pdf - Published Version
Download (54kB) | Preview
2. NIM. 1181111051_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version
Download (315kB) | Preview
3. NIM. 1181111051_ABSTRAK.pdf - Published Version
Download (217kB) | Preview
4. NIM. 1181111051_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version
Download (271kB) | Preview
5. NIM. 1181111051_DAFTAR ISI.pdf - Published Version
Download (148kB) | Preview
6. NIM. 1181111051_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version
Download (37kB) | Preview
7. NIM. 1181111051_DAFTAR GAMBAR.pdf - Published Version
Download (113kB) | Preview
8. NIM. 1181111051_DAFTAR BAGAN.pdf - Published Version
Download (111kB) | Preview
9. NIM. 1181111051_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version
Download (114kB) | Preview
10. NIM. 1181111051_BAB I.pdf - Published Version
Download (382kB) | Preview
14. NIM. 1181111051_BAB V.pdf - Published Version
Download (242kB) | Preview
15. NIM. 1181111051_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (201kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui kelayakan produk media pembelajaran pop-up book untuk hasil pembelajaran pada materi Bangun Datar di kelas IV SDN 107828 Aras Panjang. (2) Mengetahui ke praktikalitas media
pembelajaran pop-up book untuk hasil pembelajaran pada materi Bangun Datar di kelas IV SDN 107828 Aras Panjang. (3) Mengetahui efektivitas siswa dengan media pembelajaran pop-up book untuk hasil pembelajaran pada materi Bangun Datar di kelas IV SDN 107828 Aras Panjang. Penelitian Ini Menggunakan
Research and Development (R&D) menurut Robert Maribe Branch yaitu model ADDIE. Langkah yang ditempuh dalam penelitian pengembangan ini terbagi menjadi lima, yaitu: Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, skala, dan tes.
Kelayakan didasarkan pada penilaian ahli materi, dan ahli media. Kepraktisan produk didasarkan oleh hasil penilaian guru kelas. Keefektifan produk diukur dari hasil belajar siswa melalui pre-test dan post-test. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kelayakan media dan materi. Penilaian ahli materi memberikan skor 47 dengan persentase 94% masuk kategori “sangat layak” dan penilaian ahli media memberikan skor 62 dengan persentase 95% masuk kategori “sangat layak”.
Tingkat kepraktisan media pop-up book ditentukan oleh guru kelas IV SDN 107828 Aras Panjang. Penilaian guru kelas memberikan skor 58 dengan presentasi 96% masuk kategori “sangat layak”. Tingkat keefektifan media pop-up
book ditentukan oleh hasil pre-test dan post-test. Hasil belajar siswa sebelum (pretest) dan sesudah (post-test) menggunakan media mengalami peningkatan dari 58,8 menjadi 82,8. Dapat disimpulkan bahwa media pop-up book layak sebagai
salah satu media pembelajaran pada materi bangun datar dan dapat meningkatkan hasil belajar siswa di kelas IV SDN 107828 Aras Panjang.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | Pengembangan; Media Pop-Up Book; Hasil Belajar |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education L Education > LC Special aspects of education |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Muhammad Khomaini Wahyudi |
Date Deposited: | 24 Mar 2023 02:17 |
Last Modified: | 24 Mar 2023 02:17 |
URI: | https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/51059 |