PENGARUH LAMANYA PERENDAMAN TERHADAP KECEPATAN PERKECAMBAHAN BENIH

Nasution, Rena Mahriani (2023) PENGARUH LAMANYA PERENDAMAN TERHADAP KECEPATAN PERKECAMBAHAN BENIH. In: Seminar Nasional VII Biologi dan Pembelajarannya.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (351kB) | Preview

Abstract

Perlakuan perendaman benih sebelum ditanam dimaksudkan untuk mempercepat perkecambahan dan mencegah serangan penyakit, Perlakuan perendaman benih sebelum ditanam dimaksudkan untuk mempercepat perkecambahan,Air berperan penting untuk mengaktifkan sel-sel yang bersifat embrionik di dalam biji, melunakkan kulit biji dan menyebabkan mengembangnya embrio dan endosperm, fasilitas untuk masuknya oksigenke dalam biji, mengencerkan protoplasma dan media angkutan makanan dari endospennatau kotiledon ke daerah titik-titik tumbuh. Biji- biji kacang hijau yang dianggap layak digunakan sebagai benih direndam dengan perlakuan sebagai berikut: Perangkat I : tanpa perendaman (kontrol), Perangkat II : 2 jam, Perangkat III : 4 jam, Perangkat IV : 6 jam dan Perangkat V : 8 jam, Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui biji pada perlakuan yang mana yang akan mengalami perkecambahan terlebih dahulu.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information: 580.7 Nas p
Keywords: Perkecambahan; Perendaman; Benih
Subjects: Q Science > QK Botany
Q Science > QK Botany > QK710 Plant physiology
Divisions: Program Pasca Sarjana > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 13 Feb 2023 04:44
Last Modified: 13 Feb 2023 04:44
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/50644

Actions (login required)

View Item
View Item