Hubungan Kebiasaan Sarapan Dan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Siswa SD Negeri 091258 Bangun Kecamatan Gunung Malela Kabupaten Simalungun

SINAGA, MONALISA (2022) Hubungan Kebiasaan Sarapan Dan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Siswa SD Negeri 091258 Bangun Kecamatan Gunung Malela Kabupaten Simalungun. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1.NIM 5173540015 COVER.pdf]
Preview
Text
1.NIM 5173540015 COVER.pdf - Published Version

Download (116kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM 5173540015 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM 5173540015 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (250kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM 5173540015 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM 5173540015 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (269kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM 5173540015 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM 5173540015 PREFACE.pdf - Published Version

Download (216kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM 5173540015 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM 5173540015 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (137kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM 5173540015 TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM 5173540015 TABLES.pdf - Published Version

Download (136kB) | Preview
[thumbnail of 7, NIM 5173540015 AAPENDICES.pdf]
Preview
Text
7, NIM 5173540015 AAPENDICES.pdf - Published Version

Download (111kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM 5173540015 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
8. NIM 5173540015 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (391kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM 5173540015 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
12. NIM 5173540015 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (165kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM 5173540015 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM 5173540015 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (330kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui (1) Karakteristik responden yaitu umur, jenis kelamin, pendidikan orangtua, pekerjaan orangtua, pendapatan orangtua dan besar keluarga; (2) Kebiasaan sarapan siswa; (3) Status Gizi siswa; (4) Prestasi belajar siswa; (5) Hubungan kebiasaan sarapan siswa dengan prestasi belajar; (6) Hubungan status gizi dengan prestasi belajar siswa; (7) Hubungan kebiasaan sarapan dan status gizi dengan prestasi belajar siswa. Tempat dan waktu penelitian dilaksanakan di SD Negeri 091258 Bangun, Kecamatan Gunung Malela, Kabupaten Simalungun dengan populasi sebanyak 60 siswa. Teknik pengambilam sampel dilakukan dengan cara purposive sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 37 siswa. Desain penelitian menggunakan cross sectional. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan deskriptif, uji korelasi rank spearman dan uji regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian ini Kebiasaan sarapan siswatermasuk kategori buruk sebesar 83,79 persen. Status gizi siswatermasuk kategori kurus sebesar 48,65 persen.Prestasi belajarsiswatermasuk kategori kurang sebesar 86,49 persen.Hasil analisis uji korelasi Rank Spearman terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kebiasaan sarapan dengan prestasi belajar siswa dengan nilai koefisen korelasi sebesar 0,530 dan p-value sebesar 0,000 pada taraf signifikan 0,05 artinya semakin baik kebiasaan sarapan siswa maka akan semakin sangat baik prestasi belajar siswa.Hasil analisis uji korelasi Rank Spearman terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara status gizi dengan prestasi belajar siswa dengan nilai koefisen korelasi sebesar 0,625 dan p-value sebesar 0,000 pada taraf signifikan 0,05 artinya semakin baik status gizi siswa maka akan semakin sangat baik prestasi belajar siswa.Berdasarkan hasil analisis uji regresi linier berganda terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kebiasaan sarapan, status gizi dengan prestasi belajar siswa (Y = 62,003+0,236x1+0,955x2), artinya semakin baik kebiasaan sarapan dan semakin baik status gizi maka akan semakin sangat baik prestasi belajar siswa

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
T Technology > TX Home economics
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Tata Boga
Depositing User: Mr Fifri Juanda Harahap
Date Deposited: 14 Oct 2022 02:59
Last Modified: 14 Oct 2022 02:59
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/48389

Actions (login required)

View Item
View Item