MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DI SMA NEGERI 1 RANTAU UTARA PADA TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014

Manurung, Binari and Jamilah, Rizka (2014) MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DI SMA NEGERI 1 RANTAU UTARA PADA TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014. In: Seminar Nasional Biologi dan Pembelajarannya, 23 Aug 2014, Medan.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (156kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar dan aktivitas belajar siswa dengan menggunakan model pembelajaran berbasis masalah (PBM) pada materi pencemaran lingkungan di kelas X SMA Negeri 1 Rantau Utara Tahun Pembelajaran 2013/2014. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Populasi dalam penelitian adalah seluruh siswa SMA Negeri 1 Rantau Utara dengan jumlah siswa sebanyak 46 orang. Sedangkan sampel penelitian diambil secara total dengan jumlah siswa sebanyak 46 orang. Berdasarkan hasil analisis data diketahui bahwa ada peningkatan hasil belajar siswa padatiap siklus, dimana saat pretest persentase perolehan siswa adalah sebesar 2,17% yang tergolong sangat rendah, meningkat pada postest-1 (siklus I) menjadi sebesar 28,26% yang tergolong masih rendah dan kembali meningkat saat postest-2 (siklus II) menjadi sebesar 89,13% yang tergolong tinggi. Untuk data persentase ketercapaian Indikator diketahui bahwa pada siklus I tujuan pembelajaran yang ditetapkan pada kedua indicator belum tercapai, sedangkan pada siklus II indicator yang ditetapkan telah tercapai. Untuk data aktivitas belajar siswa diketahui bahwa tingkat aktivitas belajar siswa mengalami peningkatan dari 51% (siklus I) menjadi 75% (siklus II).

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Additional Information: 570 Jam m
Keywords: Model Pembelajaran Berbasis Masalah; Hasil Belajar Siswa; Aktivitas Belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Biologi
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 18 May 2016 09:26
Last Modified: 18 May 2016 09:26
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/4834

Actions (login required)

View Item
View Item