PENGARUH PENGGUNAAN METODE TOTAL PHYSICAL RESPONSE DALAM MENINGKATKAN KOSA KATA BAHASA INGGRIS ANAK USIA DINI

Imeldawati (2014) PENGARUH PENGGUNAAN METODE TOTAL PHYSICAL RESPONSE DALAM MENINGKATKAN KOSA KATA BAHASA INGGRIS ANAK USIA DINI. In: International Counseling Conference and Work, 13-15 Sep 2014, Medan.

[thumbnail of Abstrak.pdf]
Preview
Text
Abstrak.pdf - Published Version

Download (116kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya pengaruh penggunaan metode Total Physical Response terhadap peningkatan kosa kata bahasa inggris anak usia dini. Manfaat dari penelitian ini adalah untuk menguji apakah metode Total Physical Response dapat meningkatkan kosa kata anak usia dini dalam belajar bahasa Inggris. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan quasi eksperimen dengan menggunakan dua kelompok sample dengan perbandingan masing-masing 15 orang siswa. Karakteristik sample adalah anak TK B yang belum pernah menggunakan bahasa inggris. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi. Teknik analisis yang digunakan adalah uji-t. hasil penelitian menunjukkan bahwa yang menggunakan metode Total Physical Response siswa-siswanya mengalami peningkatan kosa kata yang lebih banyak di banding kelas yang tidak menggunakan metode tersebut.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Total Physical Response; Bahasa Inggris; Kosa Kata Anak
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
P Language and Literature > P Philology. Linguistics > P101 Language. Linguistic theory. Comparative grammar
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Bimbingan dan Konseling
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 10 Jun 2016 07:30
Last Modified: 10 Jun 2016 07:30
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/4763

Actions (login required)

View Item
View Item