PENGEMBANGAN STRATEGI PEMBELAJARAN MELALUI PENINGKATAN KOMPETENSI GURU MENYONSONG KEBIJAKAN KURIKULUM 2013

Mursid, R (2013) PENGEMBANGAN STRATEGI PEMBELAJARAN MELALUI PENINGKATAN KOMPETENSI GURU MENYONSONG KEBIJAKAN KURIKULUM 2013. In: Seminar Nasional Menyongsong Kurikulum 2013 dengan Manajemen Pengetahuan dan Penelitian Pembelajaran untuk Meningkatkan Kualitas Pendidikan, 27 Mar 2013, Jakarta.

[thumbnail of Fulltext.pdf]
Preview
Text
Fulltext.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview

Abstract

Salah satu kunci untuk menentukan kualitas lulusan adalah kurikulum pendidikannya. Karena pentingnya maka setiap kurun waktu tertentu kurikulum selalu dievaluasi untuk kemudian disesuaikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan, kemajuan teknologi dan kebutuhan pasar. Perubahan “model” kurikulum yang ditetapkan secara nasional harus diikuti oleh semua program studi, dengan memperbaharui kurikulum yang selama ini telah diterapkan. Kurikulum berbasis isi/substansi adalah kurikulum yang menekankan pada isi dari setiap mata pelajaran yang mengerucut untuk memenuhi tujuan pendidikan pada Program keahlian bersangkutan. Secara umum kualifikasi luaran Pendidikan Dasar sampai dengan Menengah yang menggunakan Kurikulum Berbasis Isi adalah kemampuan minimal penguasaan pengetahuan, keterampilan dan sikap sesuai sasaran kurikulum Program Studinya. Elemen perubahan dalam kurikulum 2013 ini merupakan bagian terpenting dalam pengembangan kurikulum dengan beberapa standar yang terkait, meliputi standar komptensi lulusan, standar proses, standar isi, dan standar penilaian. Pengembangan Model pembelajaran melalui strategi, metode dan pengunaan media dalam pendidikan Guru Masa Depan sangat diperlukan oleh negera kita sebab hal tersebut merupakan suatu kebutuhan yang sangat mendesak.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Keywords: Strategi pembelajaran; Kompetensi guru; Kurikulum; Model pembelajaran; Pendidikan
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Teknik > Pendidikan Teknik Mesin
Depositing User: Mrs Harly Christy Siagian
Date Deposited: 25 May 2016 08:51
Last Modified: 25 May 2016 08:51
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/4725

Actions (login required)

View Item
View Item