Stigma Sosial Terhadap Penyintas Covid-19 Di Kelurahan Kemenangan Tani Kecamatan Medan Tuntungan

Sebayang, Tobi Enduanta (2022) Stigma Sosial Terhadap Penyintas Covid-19 Di Kelurahan Kemenangan Tani Kecamatan Medan Tuntungan. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 3173122033 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 3173122033 COVER.pdf - Published Version

Download (43kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 3173122033 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 3173122033 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (157kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 3173122033 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 3173122033 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (40kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 3173122033 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 3173122033 PREFACE.pdf - Published Version

Download (181kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 3173122033 TABEL OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 3173122033 TABEL OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (145kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 3173122033 TABELS.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 3173122033 TABELS.pdf - Published Version

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 3173122033 ILLUSTRATION.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 3173122033 ILLUSTRATION.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 3173122033 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 3173122033 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (255kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 3173122033 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 3173122033 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (67kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 3173122033 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 3173122033 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (143kB) | Preview

Abstract

Munculnya pandemi Covid-19 pada awal tahun 2020 memberikan dampak kepada kesehatan masyarakat yang menimbulkan permasalahan terhadap stigma sosial pada penyitas Covid-19. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran stigma yang terbentuk pada masyarakat terkait Covid-19 di Kelurahan Kemenangan Tani yang berdampak kepada penyintas Covid-19. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan yang studi kasus (case study) kepada lima informan. Data-data yang dikumpulkan melalui studi observasi, wawancara, dan dokumentasi baik secara tatap muka maupun via zoom meeting. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa stigma yang terjadi kepada penyintas Covid-19 di Kelurahan Kemenangan Tani berupa perilaku diskriminasi yang merendahkan penyintas Covid-19 serta stereotip yang berkembang di masyarakat yang terbentuk berdasarkan ketakutan masyarakat yang menganggap mereka yang menjadi penyitas Covid-19 merupakan sebuah ancaman bagi lingkungan masyarakat. Stigma Covid-19 yang terbentuk di masyarakat terjadi berdasarkan kesadaran masyarakat yang menyadari bahwasanya menjadi penyintas Covid-19 tidak hanya berdampak pada kesehatan namun juga berdampak pada segi sosial masyarakat yang dapat dikucilkan serta terasingkan dari lingkungan masyarakat, sehingga masyarakat melakukan penolakan terhadap keberadaan penyitas Covid-19 di lingkungan Kelurahan Kemenangan Tani.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: Stigma Sosial; Penyintas Covid-19
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
S Agriculture > SF Animal culture > SF600 Veterinary medicine > SF910 Other diseases and conditions
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Antropologi
Depositing User: Siti Nur Fatimah
Date Deposited: 18 Jul 2022 02:13
Last Modified: 18 Jul 2022 02:13
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/46390

Actions (login required)

View Item
View Item