Analisis Kesiapan Orang tua Mendampingi Anak Dalam Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi COVID-19 Di Kecamatan Medan Denai

Riyanti, Rahma Arifani (2021) Analisis Kesiapan Orang tua Mendampingi Anak Dalam Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi COVID-19 Di Kecamatan Medan Denai. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 1163111059_COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 1163111059_COVER.pdf - Published Version

Download (43kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 1163111059_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 1163111059_LEMBAR PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf - Published Version

Download (210kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 1163111059_ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 1163111059_ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (35kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 1163111059_KATA PENGANTAR.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 1163111059_KATA PENGANTAR.pdf - Published Version

Download (211kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 1163111059_DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 1163111059_DAFTAR ISI.pdf - Published Version

Download (60kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 1163111059_DAFTAR TABEL.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 1163111059_DAFTAR TABEL.pdf - Published Version

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 1163111059_DAFTAR DIAGRAM.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 1163111059_DAFTAR DIAGRAM.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 8. NIM. 1163111059_DAFTAR LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
8. NIM. 1163111059_DAFTAR LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (109kB) | Preview
[thumbnail of 9. NIM. 1163111059_BAB I.pdf]
Preview
Text
9. NIM. 1163111059_BAB I.pdf - Published Version

Download (374kB) | Preview
[thumbnail of 13. NIM. 1163111059_BAB V.pdf]
Preview
Text
13. NIM. 1163111059_BAB V.pdf - Published Version

Download (229kB) | Preview
[thumbnail of 14. NIM. 1163111059_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
14. NIM. 1163111059_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (159kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah terjadinya perubahan budaya belajar dari pembelajaran tatap muka menjadi pembelajaran daring dengan melalui bimbingan orang tua, disebabkan oleh pandemi COVID-19 yang melanda banyak negara di dunia termasuk Indonesia. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kesiapan orang tua mendampingi anak dalam pembelajaran daring pada masa pandemi COVID-19 di Kecamatan Medan Denai. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah orang tua dari siswa SD yang berdomisili di lingkungan 6,7,18 kelurahan Binjai, Kecamatan Medan Denai. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis data kuantitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kesiapan orang tua dalam mendampingi anak melakukan pembelajaran daring pada masa pandemi COVID-19 masuk dalam kategori sangat baik dengan persentase sebesar 75,48%. Hasil ini diperoleh berdasarkan indikator kesiapan orang tua menjadi guru di rumah sebesar 87,09% termasuk dalam kategori sangat baik, indikator orang tua sebagai fasilitator sebesar 87,9% termasuk dalam kategori sangat baik, indikator orang tua sebagai motivator sebesar 89,24% termasuk dalam kategori sangat baik, indikator orang tua sebagai pengarah atau director sebesar 59,60% termasuk dalam kategori baik, indikator fleksibilitas pembelajaran daring 35,48% termasuk dalam kategori cukup, indikator biaya yang digunakan saat pembelajaran daring sebesar 76,61% termasuk dalam kategori sangat baik, indikator sarana dan prasarana yang dipersiapkan orang tua selama pembelajaran daring sebesar 80,64% termasuk dalam kategori sangat baik. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa, kesiapan orang tua mendampingi anak dalam pembelajaran daring pada masa pandemi Covid-19 di Kecamatan Medan Denai termasuk dalam kategori sangat baik dengan persentase 75,48%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2021-PGSD-176
Keywords: Kesiapan Orang Tua; Pembelajaran Daring; Pandemi Covid-19
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1101 Child study
L Education > LC Special aspects of education > LC37 Home education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mrs Siti Nurbaidah
Date Deposited: 26 Jan 2022 07:48
Last Modified: 26 Jan 2022 07:48
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/45065

Actions (login required)

View Item
View Item