Gaya Hidup Hedonis DiKalangana Mahasiswa/Mahasiswi Yang Melakukan Clubbing Di Club (X) Di Kota Medan

Purba, Desi Erika (2020) Gaya Hidup Hedonis DiKalangana Mahasiswa/Mahasiswi Yang Melakukan Clubbing Di Club (X) Di Kota Medan. Undergraduate thesis, UNIMED.

[thumbnail of 1. NIM. 3163322009 COVER.pdf]
Preview
Text
1. NIM. 3163322009 COVER.pdf - Published Version

Download (226kB) | Preview
[thumbnail of 2. NIM. 3163322009 APPROVAL SHEET.pdf]
Preview
Text
2. NIM. 3163322009 APPROVAL SHEET.pdf - Published Version

Download (358kB) | Preview
[thumbnail of 3. NIM. 3163322009 ABSTRACT.pdf]
Preview
Text
3. NIM. 3163322009 ABSTRACT.pdf - Published Version

Download (213kB) | Preview
[thumbnail of 4. NIM. 3163322009 PREFACE.pdf]
Preview
Text
4. NIM. 3163322009 PREFACE.pdf - Published Version

Download (295kB) | Preview
[thumbnail of 5. NIM. 3163322009 TABLE OF CONTENT.pdf]
Preview
Text
5. NIM. 3163322009 TABLE OF CONTENT.pdf - Published Version

Download (370kB) | Preview
[thumbnail of 6. NIM. 3163322009 LIST OF TABLES.pdf]
Preview
Text
6. NIM. 3163322009 LIST OF TABLES.pdf - Published Version

Download (212kB) | Preview
[thumbnail of 7. NIM. 3163322009 CHAPTER I.pdf]
Preview
Text
7. NIM. 3163322009 CHAPTER I.pdf - Published Version

Download (461kB) | Preview
[thumbnail of 11. NIM. 3163322009 CHAPTER V.pdf]
Preview
Text
11. NIM. 3163322009 CHAPTER V.pdf - Published Version

Download (271kB) | Preview
[thumbnail of 12. NIM. 3163322009 BIBLIOGRAPHY.pdf]
Preview
Text
12. NIM. 3163322009 BIBLIOGRAPHY.pdf - Published Version

Download (452kB) | Preview

Abstract

Pekembangan arus globalisasi membuat banyaknya muncul sarana hiburan yang dapat diakses dengan mudah salah satunya adalah clubbing, salah satu penikmat hiburan malam ini adalah mahasiswa/mahasiswi yang masih aktif di perkuliahan. Gaya hidup ini dipandang sebagai suatu kebiasaan yang menghamburkan uang dan hanya untuk kenikmatan sesaat atau sering disebut hedonis. Penelitian inibertujuan untuk mengetahui alasan mahasisiwa/mahasiswi hidup dalam dunia clubbing, Gaya hidup hedonis pada mahasiswa/mahasiswi yang melakukan clubbing, dan bagaimana pandangan masyarakat terhadap mahasiswa/mahasiswi yang hidup dalam dunia clubbing. Penelitian ini dilakukan di Retrospective Entertainment club. Metode pengumpulan data yan digunakan adalah observasi, wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alasan mahasiswa/mahasiswi memiliki gaya hidup clubbing adalah karena ajakan dari teman dan rasa penasaran akan tempat hiburan malam tersebut, dimana untuk mendapatkan kebahagiaan dan melepaskan segala beban pikiran dan masalah yang sedang mereka rasakan dan adanya rasa bangga jika hidup dalam dunia tersebut karena adanya anggapan bahwa mereka yang masuk dan hidup dalam kebiasaan tersebut adalah orang yang hanya memiliki uang dan berada di kelas ekonomi yang tinggi. Hidup dalam dunia clubbing tersbut membuat para clubbers harus mengeluarkan biaya yang tidak sedikit membuat mereka memiliki gaya hidup hedonis di mana hanya mengejar kenikmatan sesaat saja Kebiasaan ini juga memberikan dampak terhadap perkuliahan mereka. Dengan berada dilingkungan dengan gaya hidup hedon membuat mereka sulit untuk melepaskan kebiasaan ini sehingga menjadi suatu kebutuhan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: 2020-ANTRO-034
Keywords: Clubbing; Gaya hidup hedonis; mahasiswa/mahasiswi
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology
G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology > GN448 Economic organization. Economic anthropology
G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology > GN495.4 Societal groups, ethnocentrism, diplomacy, warfare, etc.
G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology > GN537 Ethnic groups and races
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial > Pendidikan Antropologi
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 23 Jun 2021 04:26
Last Modified: 28 Jun 2021 05:44
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/42635

Actions (login required)

View Item
View Item