TEKNIK MENYUSUN BAHAN AJAR DARING PADA MATA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN

Akhmad, Imran (2021) TEKNIK MENYUSUN BAHAN AJAR DARING PADA MATA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI, OLAHRAGA DAN KESEHATAN. In: New Normal Pendidikan Jasmani. Perdana Publishing, Medan, pp. 9-13. ISBN 978-623-7842-67-5

[thumbnail of full text.pdf]
Preview
Text
full text.pdf - Published Version

Download (11MB) | Preview
[thumbnail of Reviewer.pdf]
Preview
Text
Reviewer.pdf - Published Version

Download (834kB) | Preview

Abstract

Ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) Dalam Pembelajaran
memiliki peranan yang penting dalam meningkatkan kualitas
pembelajaran pada peserta didik dan termasuk di dalamnya materi pembelajaran jasmani olahraga dan kesehatan (PJOK). Di zaman modern seperti sekarang ini, manusia sangat bergantung pada teknologi. Hal ini membuat teknologi menjadi kebutuhan dasar setiap orang. Dari orang tua sampai pada anak-anak, para ahli hingga orang awam merasakan manfaat dari teknologi. Teknologi pada masa kini sangat berkembang pesat, dan kita rasakan sendiri. Ketika awal pandemic covid-19 di akhir Desember 2019, manusia di bumi hampir 90 % menggunakan teknologi pada semua aktivitas kehidupan termasuk dunia pendidikan. Kehidupan kita yang semakin hari semakin berkembang adanya teknologi. Semua hal yang ada di bumi akan berubah dengan adanya inovasi terbaru yang bermunculan.

Item Type: Book Section
Keywords: Strategi pembelajaran; Proses pembelajaran; Model pembelajaran; Pendidikan jasmani; Olahraga; Kesehatan; IPTEK; New normal; Bahan ajar daring
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV201 Physical education and training > GV401 Physical education facilities. Sports facilities
G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure > GV557 Sports
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1025 Teaching (Principles and Practice)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators
L Education > LB Theory and practice of education > LB1705 Education and training of teachers and administrators > LB1775 Professional aspects of teaching and school administrators. Vocational guidance
L Education > LB Theory and practice of education > LB2801 School Administration and Organization
Divisions: Fakultas Ilmu Keolahragaan > Pendidikan Kepelatihan Olahraga
Depositing User: Mrs Catur Dedek Khadijah
Date Deposited: 15 Apr 2021 08:20
Last Modified: 04 Aug 2022 01:55
URI: https://digilib.unimed.ac.id/id/eprint/41840

Actions (login required)

View Item
View Item